Indeks Penahanan Editor Mongabay

Philip Jacobson Jurnalis Mongabay Bebas & Dideportasi ke AS
Hukum
Jumat, 31 Jan 2020

Philip Jacobson Jurnalis Mongabay Bebas & Dideportasi ke AS

Philip menjadi tahanan kota dan sempat ditahan di penjara sejak paspor dan visanya disita selama 45 hari oleh aparat Imigrasi di Palangkaraya, Kalimantan Tengah.
Penahanan Jurnalis Mongabay di Palangkaraya Ditangguhkan
Hukum
Sabtu, 25 Jan 2020

Penahanan Jurnalis Mongabay di Palangkaraya Ditangguhkan

Direktur Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Palangkaraya, Aryo Nugroho Waluyu, mengatakan bahwa penangguhan penahanan Philip Myrer Jacobson, editor dan jurnalis Mongabay asal AS.
Aksi Anti Kritik Era Jokowi: Kriminalisasi Jurnalis Philip Jacobson
Hukum
Kamis, 23 Jan 2020

Aksi Anti Kritik Era Jokowi: Kriminalisasi Jurnalis Philip Jacobson

Jurnalis asing Philip Jacobson ditangkap dan diancam penjara. Aktivis menilai itu berlebihan dan cenderung kriminalisasi.
Komite Jurnalis Desak Imigrasi Bebaskan Philip Jurnalis Mongabay
Hukum
Rabu, 22 Jan 2020

Komite Jurnalis Desak Imigrasi Bebaskan Philip Jurnalis Mongabay

Penahanan jurnalis Mongabay, Philip Jacobson dinilai berlebihan hanya karena masalah administrasi.
Penangkapan Jurnalis Mongabay, Ditjen Imigrasi: Visanya Bermasalah
Hukum
Rabu, 22 Jan 2020

Penangkapan Jurnalis Mongabay, Ditjen Imigrasi: Visanya Bermasalah

Ditjen Imigrasi menyalahkan Jacobson karena visa tinggal yang dipegang digunakan kegiatan peliputan di Palangkaraya.
Imigrasi Palangkaraya Tahan Editor Mongabay Philip Jacobson
Hukum
Rabu, 22 Jan 2020

Imigrasi Palangkaraya Tahan Editor Mongabay Philip Jacobson

Kantor Imigrasi Palangkaraya, Kalimantan Tengah menahan editor Mongabay, Philip Jacobson, pada Selasa (21/1/2020) malam atas tuduhan pelanggaran visa bisnis.