Sebanyak Rp45,59 miliar dari usulan anggaran Rp100 miliar pada 2025 digunakan untuk sosialiasi Pancasila melalui content creator, Youtuber, dan TikToker.
Presiden RI ke-5 Megawati Soekarnoputri kembali mendapat amanah sebagai Ketua Dewan Pengarah BPIP sementara Yudian Wahyudi kembali menjadi Kepala BPIP.
Agar sosialisasi maksimal, BPIP juga akan menggandeng tokoh atau selebritas yang tengah diidolakan milenial sebagai model untuk memberikan materi terkait Pancasila.
"Mundurnya Yudi Latif di saat BPIP menjadi sorotan terkait gaji dan hak keuangan Dewan Pengarah BPIP sempat menjadi polemik dan perbincangan publik," kata Taufik.