Empat turnamen bulu tangkis di Eropa yang akan dimulai pada pertengahan Februari hingga Maret 2019 adalah: Spain Masters 2019, German Open 2019, All England 2019, dan Swiss Open 2019.
Ganda putra Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto memastikan diri melaju ke semifinal turnamen German Open 2018, setelah membungkan pasangan Korea Kim Won Ho/Seo Seung Jae dengan skor 21-1, 21-16.
Ganda putra Indonesia memastikan diri lolos ke babak final German Open 2018 melalui pertarungan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan dengan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di semifinal.
Praven/Melati memastikan diri ke babak dua turnamen usai menekuk unggulan keenam, wakil Malaysia, Chan Peng Soon/Liu Ying Goh dua set langsung 19-21, 18-21.
Pebulu tangkis Indonesia di round 1 YONEX German Open 2018 turun pada sektor tunggal putri (2), ganda putri (2), tunggal putra (2), ganda putra (2), dan ganda campuran (1).
Pada babak kualifikasi German Open 2018 hari ini Selasa (6/3), pasangan Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti akan bertanding melawan Kristoffer Knudsen/Isabella Nielsen dari Denmark.