Indeks Bisnis Properti

Penipuan Properti Marak karena Manfaatkan Kelemahan Konsumen
Indepth
Rabu, 27 Sept 2017

Penipuan Properti Marak karena Manfaatkan Kelemahan Konsumen

"Pengembang harus dicek sebelum beli. Survei lokasinya, cek izin lokasi, IMB, kepemilikan tanah, jajaran direksi, baru bertransaksi."
Akhir Cerita Pusat Belanja
Mild report
Senin, 10 Apr 2017

Akhir Cerita Pusat Belanja

Nasib dua mal di Jakarta Pusat dan Tangerang yang menjadi "mal hantu".
Siasat Mal Tua di Jakarta Mengulur Napas
Mild report
Senin, 10 Apr 2017

Siasat Mal Tua di Jakarta Mengulur Napas

Jakarta semakin sempit dan pengap. Namun mal-mal baru terus tumbuh. Menawarkan kemewahan, kemegahan, aneka rupa impian, sekaligus ancaman bagi para pendahulunya. Bagaimana mal-mal tua bertahan menghadapi kerasnya persaingan?
Selamat Datang di Jakarta, Kota yang Dikepung Mal
Bisnis
Senin, 10 Apr 2017

Selamat Datang di Jakarta, Kota yang Dikepung Mal

Saat ini ada sekitar 450 ha lahan di Jakarta, atau 5,6 kali lipat areal lapangan Monas, diisi mal. Sebaliknya, ruang terbuka hijau hanya seluas 2.452 ha atau cuma 10 persen dari total luas daratan ibukota.
Trend Positif Bisnis Properti Diperkirakan Terus Berlanjut
Hard news
Jumat, 27 Jan 2017

Trend Positif Bisnis Properti Diperkirakan Terus Berlanjut

Berkaca dari tingginya kenaikan penjualan pada akhir 2016, penjualan properti tempat tinggal diperkirakan akan terus meningkat sepanjang tahun 2017.
Peneliti Ungkap Penyebab Tingginya Harga Tanah di Yogyakarta
Hard news
Rabu, 14 Des 2016

Peneliti Ungkap Penyebab Tingginya Harga Tanah di Yogyakarta

Harga tanah di Yogyakarta terus meroket hingga mencapai Rp25 Juta per meter. Peneliti UGM mengungkapkan penyebab kian tingginya harga tanah di kota wisata itu.
Pengusaha Yogyakarta Bangun Kondotel Rp3 Miliar
Hard news
Selasa, 11 Okt 2016

Pengusaha Yogyakarta Bangun Kondotel Rp3 Miliar

Pengusaha lokal Yogyakarta telah menyiapkan dana sebesar Rp3 miliar untuk membangun kondotel. Dengan melibatkan pengelola dan investor, usaha properti ini dinilai masih terjangkau bagi pengusaha pemula.
Pemerintah Pangkas PPh Tanah dan Bangunan Jadi 2,5%
Hard news
Selasa, 23 Agt 2016

Pemerintah Pangkas PPh Tanah dan Bangunan Jadi 2,5%

Pemerintah menurunkan tarif pajak penghasilan (PPh) atas penghasilan dari pengalihan hak tanah atau bangunan.