Indeks Bank

Bank Akan Sekarat
Jumat, 1 Juli 2016

Bank Akan Sekarat

Ke depan, bank bisa jadi akan sekarat kalau tetap mempertahankan model bisnisnya konvensional yakni mengandalkan keuntungan pada rente. Kini di era industri, Venture Capital (VC) dengan skema bisnis yang beranekaragam  digital justru lebih menarik daripada skema pembiayaan bank. Faktanya banyak startup memilih VC ketimbang bank konvensional. Prinsip tumbuh bersama itulah yang jadi kekuatan VC.
BRIsat, Satelit Bank Pertama Dunia Meluncur ke Orbit
Teknologi
Minggu, 19 Jun 2016

BRIsat, Satelit Bank Pertama Dunia Meluncur ke Orbit

BRIsat, yang merupakan satelit perbankan pertama di dunia milik BRI, resmi meluncur ke orbit. Satelit ini diharapkan mampu membawa efisiensi penghematan biaya sewa satelit hingga 40 persen.
Riset: Bank Tanpa Gagal Transformasi Digital akan Tersingkir
Ekonomi
Rabu, 8 Jun 2016

Riset: Bank Tanpa Gagal Transformasi Digital akan Tersingkir

Empat dari sepuluh bank ritel akan tersingkir akibat disrupsi digital dalam tiga tahun mendatang dan hanya 27 persen yang melakukan pendekatan proaktif dengan mengubah bisnis mereka sendiri seperti melakukan pembayaran berjalan dan sekuritas dunia maya (cybersecurity) yang akan memperoleh peluang pendapatan lebih dari 90 persen.
AIIB - EBRD Perdalam Kerja Sama Investasi
Ekonomi
Kamis, 12 Mei 2016

AIIB - EBRD Perdalam Kerja Sama Investasi

AIIB dan EBRD menandatangani MoU untuk meningkatkan kerja sama investasi dan ekonomi bersama khususnya di bidang pembiayaan infrastruktur.
BRI Salurkan Pinjaman Rp7,5 T ke Adhi Karya
Bisnis
Rabu, 11 Mei 2016

BRI Salurkan Pinjaman Rp7,5 T ke Adhi Karya

BRI akan menyalurkan Pembiayaan Modal Kerja kepada Adhi Karya sebesar Rp7,5 triliun untuk mendukung proyek-proyek infrastruktur yang sedang dibangun oleh perusahaan konstruksi BUMN tersebut.
YLKI Nilai OJK Lalai Sikapi BCA
Minggu, 6 Mar 2016

YLKI Nilai OJK Lalai Sikapi BCA

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia mendesak Otoritas Jasa Keuangan untuk segera mengeluarkan larangan terhadap rencana Bank Central Asia menerapkan pengenaan biaya cek saldo pada Anjungan Tunai Mandiri BCA karena hal tersebut dinilai mengeksploitasi konsumen.