Indeks Alfred Riedl

Indonesia vs Vietnam dan Rekor 8 Kali Imbang
Sepakbola
Senin, 10 Okt 2016

Indonesia vs Vietnam dan Rekor 8 Kali Imbang

Skor 2-2 yang menjadi hasil akhir ujicoba Timnas Indonesia vs Vietnam memperpanjang rekor imbang menjadi 8 kali dalam 19 pertemuan kedua tim sejak 1991. Kendati gagal menang di kandang, Alfred Riedl selaku pelatih Indonesia tampaknya sudah menemukan pondasi utama skuad tim Garuda untuk Piala AFF 2016 mendatang.
Adu Tajam Timnas Indonesia vs Vietnam
Sepakbola
Jumat, 7 Okt 2016

Adu Tajam Timnas Indonesia vs Vietnam

Vietnam menjadi lawan kedua bagi Timnas Indonesia dalam laga ujicoba internasional setelah PSSI terbebas dari sanksi FIFA. Dengan segala keterbatasan menjelang Piala AFF 2016, mampukah skuad asuhan Alfred Riedl mengulang kemenangan seperti saat mengganyang Malaysia di pertandingan sebelumnya?
Timnas Indonesia Jajal Vietnam Jelang AFF Cup 2016
Sepakbola
Selasa, 27 Sept 2016

Timnas Indonesia Jajal Vietnam Jelang AFF Cup 2016

Alfred Riedl membutuhkan tiga kali pertandingan ujicoba baik di dalam negeri maupun luar negeri untuk Timnas Indonesia sebelum tampil di AFF Cup 2016.
Asa Pemain Muda di Timnas Indonesia
Sepakbola
Kamis, 1 Sept 2016

Asa Pemain Muda di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia edisi terbaru yang diproyeksikan untuk AFF Cup 2016 melibatkan cukup banyak pemain berpotensi. Barisan anak muda ini diharapkan bakal menjadi titik mula bagi peremajaan tim Merah-Putih yang selama ini kerap tampil tertatih-tatih.
Saat Garuda Jadi Kurcaci
Sepakbola
Selasa, 19 Juli 2016

Saat Garuda Jadi Kurcaci

Indonesia untuk pertama kalinya bukan menjadi tim unggulan di ajang sepakbola paling bergengsi se-Asia Tenggara AFF Cup. Pada edisi 2016 nanti, skuat Garuda masuk masuk dalam kategori tim yang paling tidak dijagokan. Inilah masa degradasi Timnas Indonesia di persepakbolaan ASEAN.
PSSI Tunjuk Kembali Alfred Riedl Latih Timnas
Olahraga
Jumat, 10 Jun 2016

PSSI Tunjuk Kembali Alfred Riedl Latih Timnas

PSSI kembali menunjuk Alfred Riedl sebagai pelatih tim nasional Indonesia senior yang akan menghadapi Piala AFF 2016 akhir tahun 2016 dengan target menjadi finalis dalam kejuaraan itu.