Menuju konten utama

Lautan Orang, Saat Kampanye 02 di GBK

Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran padat saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk  'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri kurang lebih 600.000 simpatisan.

Lautan Orang, Saat Kampanye 02 di GBK
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-582_01.jpg
Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto memebrikan pidato politik saat perhelatan kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-420_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-421_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-559_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-596_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran di evakuasi saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-536_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-587_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
2024/02/10/muhammad-zaenuddin-558_01.jpg
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri hampir 600.000 simpatisan.
Simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran padat saat mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Kampanye akbar Prabowo-Gibran yang bertajuk 'Pesta Rakyat Untuk Indonesia Maju' dihadiri kurang lebih 600.000 simpatisan.

Membeludaknya kampanye akbar Prabowo-Gibran membuat simpatisan harus duduk di depan akses masuk SUGBK lantaran kapasitas sudah penuh.

"Kita perkirakan yang datang 200 ribu, tapi laporannya mendekati 600 ribu yang hadir," ucap Prabowo.Acara yang rencananya di mulai pada pukul 15.00 WIB dipercepat jadi pukul 14.00 WIB karena pendukung sudah hadir sejak pagi.

Dia juga meminta maaf kepada masyarakat Jakarta yang terimbas macet di sekitar Gelora Bung Karno akibat kampanye akbar Prabowo-Gibran.
Baca juga artikel terkait FOTO-TIRTO atau tulisan lainnya

tirto.id - Politik
Fotografer: M. Zaenuddin