Kontingen Indonesia telah mengumpulkan 91 poin dan masih bertahan di posisi kelima klasemen sementara perolehan medali pada pagelaran hari keenam SEA Games 2017.
Hingga Kamis (24/8/2017), Tim Merah Putih berhasil mengumpulkan sebanyak 69 poin dan masih bertahan di posisi kelima klasemen sementara perolehan medali SEA Games 2017.
Kesalahan cetak bendera Indonesia ternyata tidak hanya terjadi di buku panduan Sea Games 2017, tapi juga terdapat pada berita harian terbesar keluaran Malaysia bernama "Harian Metro".
Setelah Menpora Malaysia Khairy Jamaluddin menyampaikan permintaan maafnya atas insiden bendera terbalik, kini Sri Anifah selaku Menteri Luar Negeri Malaysia juga turut menyampaikan permintaan maafnya terkait insiden tersebut.
Olimpiade Athena 2004 dianggap sebagai salah satu penyebab bangkrutnya Yunani. Pemerintah Brasil dilanda kemarahan rakyatnya dan gelagapan dihajar utang besar karena jadi tuan rumah Olimpiade Rio 2016.