Indeks Sabu-sabu

BNN Ungkap Penyelundupan 69,2 Kg Sabu
Kamis, 20 Okt 2016

BNN Ungkap Penyelundupan 69,2 Kg Sabu

BNN dan Ditjen Bea dan Cukai kembali berhasil mengungkap jaringan sindikat narkotika internasional yang menyelundupkan 69,2 kg sabu asal Malaysia yang dimasukkan dalam lima unit mesin pompa air di kawasan Demak, Jawa Tengah dengan tersanga sebanyak lima orang yang terancam hukuman maksimal pidana mati.
Penyelundupan Sabu-Sabu 69,2 Kg Dikendalikan Malaysia
Hukum
Kamis, 20 Okt 2016

Penyelundupan Sabu-Sabu 69,2 Kg Dikendalikan Malaysia

BNN menggagalkan penyelundupan sabu-sabu seberat 69,2 kilogram yang disinyalir dikendalikan oleh bandar di Malaysia. Sabu-sabu tersebut di selundupkan dalam mesin pompa di Demak, Jawa Tengah.
BNN Ungkap Produksi Narkotika Rumahan
Rabu, 28 Sept 2016

BNN Ungkap Produksi Narkotika Rumahan

Polisi dan  Badan Narkotika Nasional (BNN) mengamankan lokasi pembuat narkotika yang diproduksi di rumah kontrakan, Neglasari, Tangerang, Banten. Dari lokasi itu BNN menangkap seorang pelaku pembuat narkotika jenis ekstasi dan sabu beserta alat produksinya, selain itu diamankan juga sekitar 2500 pil ekstasi siap edar.
WN Singapura Ditangkap Setelah Terima Paket Sabu
Senin, 19 Sept 2016

WN Singapura Ditangkap Setelah Terima Paket Sabu

Petugas Bea dan Cukai Denpasar menggiring warga negara Singapura berinisial MF yang ditangkap karena menerima dua kiriman paket lilin yang diselipkan 100,2 gram sabu-sabu dan 30,3 gram kokain dari Belanda melalui Kantor Pos. 
Warga Selandia Baru Ditangkap Bawa Sabu
Jumat, 2 Sept 2016

Warga Selandia Baru Ditangkap Bawa Sabu

Warga negara Selandia Baru tersebut ditangkap di Bandara Ngurah Rai karena membawa 0,81 gram sabu-sabu dalam penerbangan dari Melbourne (Australia) ke Denpasar.