Indeks Polemik Sepakbola Nasional

Atasi Bentrok Suporter, Menpora Belajar dari Tragedi Kanjuruhan
Olahraga
Selasa, 4 Apr 2023

Atasi Bentrok Suporter, Menpora Belajar dari Tragedi Kanjuruhan

Dito Ariotedjo menyebut akan membangun industri ekosistem suporter untuk mengantisipasi terjadi peristiwa yang tidak diinginkan seperti Tragedi Kanjuruhan.
Pertandingan Liga 1 Persija Diwarnai Kericuhan
Olahraga
Sabtu, 22 Apr 2017

Pertandingan Liga 1 Persija Diwarnai Kericuhan

Pertandingan Persija VS Barito Putera sempat diwarnai kericuhan yang menganggu jalannya pertandingan. Kericuhan terjadi antarsesama suporter Persija.
Puluhan Bonek Mendatangi Kongres PSSI
Kamis, 10 Nov 2016

Puluhan Bonek Mendatangi Kongres PSSI

Puluhan pendukung Persebaya Surabaya Bonekmania mendatangi tempat kongres pemilihan ketua PSSI di hotel Mercure Ancol, Jakarta.
Kongres PSSI 2016 Akhirnya Dihelat di Ancol
Olahraga
Senin, 31 Okt 2016

Kongres PSSI 2016 Akhirnya Dihelat di Ancol

PSSI akhirnya memutuskan bahwa kongres yang beragendakan pemilihan pengurus baru diselenggaarakan di Ancol, Jakarta. Informasi itu terkuak setelah adanya surat dari PSSI kepada KONI Pusat.
Agum Gumelar Kecewa Kongres PSSI 2016 Ditunda
Olahraga
Minggu, 16 Okt 2016

Agum Gumelar Kecewa Kongres PSSI 2016 Ditunda

FIFA menunda kongres PSSI yang seharusnya berlangsung di Makassar pada 17 Oktober 2016. Tak hanya ditunda, lokasi kongres pun dipindahkan ke Jakarta. Agum Gumelar selaku Ketua Komite PSSI pun menyayangkan keputusan tersebut.
Menpora Ungkap Alasan Pencabutan Pembekuan PSSI
Olahraga
Rabu, 11 Mei 2016

Menpora Ungkap Alasan Pencabutan Pembekuan PSSI

Menpora Imam Nahrawi mengungkapkan sejumlah alasan terkait pencabutan Surat Keputusan (SK) Bernomor 01307 tentang Pembekuan Aktivitas Organisasi Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI).
Pencabutan Pembekuan PSSI Tunggu Respons FIFA
Olahraga
Selasa, 10 Mei 2016

Pencabutan Pembekuan PSSI Tunggu Respons FIFA

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi mengungkapkan jika pencabutan pembekuan Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) masih menunggu respon badan sepakbola internasional (FIFA).