Pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya / Markus Gideon berhasil melaju ke final setelah tumbangkan pasangan Cina Taipei, Lee Jhehuei / Lee Yang di laga semifinal putra Asian Games 2018.
Hendra/Ahsan merebut gelar pertamanya di tahun 2018 usai menumbangkan wakil tuan rumah dalam final ganda putra di turnamen Malaysia International Challenge 2018.
Ganda putra Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto memastikan diri melaju ke semifinal turnamen German Open 2018, setelah membungkan pasangan Korea Kim Won Ho/Seo Seung Jae dengan skor 21-1, 21-16.
Ganda putra Indonesia memastikan diri lolos ke babak final German Open 2018 melalui pertarungan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan dengan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di semifinal.
Unggulan satu Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon menyumbangkan kemenangan kelima bagi tim putra Indonesia setelah berhasil mengalahkan ganda putra Maladewa.
Menurut Aryono Miranat, pelatih Pelatnas Cipayung, Angga dan Rian kerap melakukan kesalahan sendiri saat melawan pasangan Cina, Han Chengkai/Zhou Haodong di perempat final.
Di babak dua India Open 2018, Hendra/Ahsan dipastikan melaju ke babak selanjutnya setelah berhasil mengalahkan ganda putra asal Taiwan, dua game sekaligus.
Ganda putra Indonesia Fajar dan Muhammad Rian berhasil meraih tiket menuju final Malaysia Masters 2018 setelah membungkam pasangan duet Denmark unggulan lima Mads Conrad-Petersen dan Mads Pieler Kolding di semifinal.
Pasangan unggulan satu Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marcus Fernaldi Gideon kembali meraih gelar juara di Hong Kong Open 2017 setelah berhasil menekuk lawan asal Denmark, Mads Conrad Petersen dan Mads Pieler Kolding.
Marcus/Kevin melaju ke babak final Hong Kong Open 2017 setelah menang rubber game dengan 21-13, 16-21, 21-13 melawan ganda putra asal Cina, Li Junhui/Liu Yuchen.