Indeks Obligasi

Rizal Ramli: Perlu Terbitkan Obligasi Untuk Infrastruktur
Bisnis
Rabu, 25 Mei 2016

Rizal Ramli: Perlu Terbitkan Obligasi Untuk Infrastruktur

Rizal Ramli mengusulkan perlunya penerbitan obligasi khusus untuk pembiayaan infrastruktur yang akan digunakan untuk membangun sarana dan prasarana. Penerbitan obligasi dapat dilakukan setelah melalui revaluasi seluruh aset Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Namun sayangnya, tak semua menteri di Kabinet Kerja mendukung gagasan itu, bahkan tak semua BUMN melakukan revaluasi aset. Padahal, bila gagasan ini dijalankan akan membangkitkan kepercayaan investor terhadap Indonesia.
OJK Berencana Buat Surat Edaran Baru Terkait Obligasi Negara
Bisnis
Selasa, 3 Mei 2016

OJK Berencana Buat Surat Edaran Baru Terkait Obligasi Negara

OJK akan membuat surat edaran yang menyatakan 20 persen investasi premi asuransi dan dana pensiun bisa ditanamkan pada obligasi BUMN sektor infrastruktur
Telkom Buktikan Kinerja, Raih Peringkat Triple A
Selasa, 15 Mar 2016

Telkom Buktikan Kinerja, Raih Peringkat Triple A

PT Pemeringkat Efek Indonesia Tbk kembali memberikan rating tertinggi "Id AAA" kepada PT Telekomunikasi Indonesia untuk obligasi dan obligasi berkelanjutan yang diterbitkan oleh perusahaan tahun 2015.
Tiongkok, Jepang Pangkas Obligasi Amerika Serikat
Rabu, 17 Feb 2016

Tiongkok, Jepang Pangkas Obligasi Amerika Serikat

Tiongkok dan Jepang, pembeli utama dan pemegang asing terbesar kedua sekuritas obligasi pemerintah Amerika Serikat (AS), mengurangi kepemilikan mereka pada Desember 2015.