Indeks Kib Bubar
PPP Harap KIB Tidak Bubar Meski Beda Pilihan Capres 2024
PPP mengklaim Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) tidak akan dibubarkan hanya karena perbedaan pilihan bakal calon presiden di Pilpres 2024.
Usai PPP Usung Ganjar, Achmad Baidowi Beri Sinyal KIB Bubar
Ketua DPP PPP Achmad Baidowi berharap KIB dapat berpisah secara baik-baik.
PPP Dukung Ganjar jadi Capres, Airlangga: KIB Solid, Rukun
Airlangga Hartarto memastikan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) tetap solid usai PPP mendukung Ganjar Pranowo menjadi capres dalam Pilpres 2024.
KIB Bertemu Hari Ini, PPP Singgung Koalisi Plus-Plus
"Yang jelas masing-masing aggota KIB hari ini sudah memiliki capres masing-masing."
Golkar Sayangkan Pernyataan Romahurmuziy soal KIB Terancam Bubar
Golkar menyayangkan pernyataan Ketua Majelis Pertimbangan PPP Romahurmuziy soal penjajakan dengan PDIP.
Risiko yang Dihadapi Golkar, PAN dan PPP Bila KIB Bubar
Menurut Peneliti CSIS, Arya Fernandes, kredibilitas partai akan langsung anjlok baik di hadapan masyarakat atau partai lainnya jika KIB pecah.