Garis khatulistiwa adalah garis lintang dengan nilai 0 derajat yang membagi bumi menjadi dua bagian, yaitu belahan bumi utara dan belahan bumi selatan.
"Kami perkirakan hari Rabu (21/3/2018) pekan ini, itu posisi matahari tepat berada di garis ekuator [khatulistiwa]. Pastinya semakin terik sinar matahari dan gampang dehidrasi," tegas Zakaria.