Indeks Jogja

Jogja Berhenti Nyaman
Sosial budaya
Senin, 18 Juli 2016

Jogja Berhenti Nyaman

Lestarinya stereotip negatif kepada para pendatang asal Papua melahirkan maraknya aksi represi, pembungkaman, diskriminasi, dan rasisme di Yogyakarta. Masih pantaskah Kota Pendidikan menyandang predikat "berhati nyaman" dan mengklaim sebagai kawasan yang menjujung semangat multikulturalisme yang berprinsipkan nilai kesetaraan dan keadilan, terutama kepada minoritas?
21 Pengusaha Yogya Belum Ajukan Rekomendasi Arsitektur Bangun
Sosial budaya
Rabu, 13 Apr 2016

21 Pengusaha Yogya Belum Ajukan Rekomendasi Arsitektur Bangun

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta belum menerima permohonan rekomendasi ulang arsitektur dari 21 bangunan yang akan dibangun di kawasan cagar budaya.