Indeks Fpi

PBNU Minta Publik Percayakan Kasus Ahok pada Hukum
Hukum
Jumat, 28 Okt 2016

PBNU Minta Publik Percayakan Kasus Ahok pada Hukum

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) meminta agar kasus Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok itu tetap diserahkan pada proses hukum. Pernyataan yang dikeluarkan PBNU ini merupakan tanggapan atas eskalasi dan perkembangan terkini yang dipicu pernyataan Ahok soal dugaan penistaan agama.
Sukmawati Laporkan Habib Rizieq
Kamis, 27 Okt 2016

Sukmawati Laporkan Habib Rizieq

Sukmawati melaporkan Habib Rizieq karena dinilai telah melecehkan Pancasila, serta ayah kandungnya yang ikut merumuskan Pancasila.
Takbir Para Penolak Ahok
Jumat, 14 Okt 2016

Takbir Para Penolak Ahok

Puluhan ribu orang dari Front Pembela Islam dan sejumlah ormas lainnya menggelar aksi demo besar-besaran. Mereka menuntut agar Ahok dipenjara karena melakukan penistaan agama danuntuk tidak memilih Ahok di Pilgub DKI pada Februari 2017.
Rekonsiliasi: Suara dari Dua Simposium
Hukum
Senin, 20 Jun 2016

Rekonsiliasi: Suara dari Dua Simposium

Ada dua simposium yang merespons Tragedi 1965 di paruh pertama tahun 2016 ini, yakni simposium di Hotel Aryaduta pada 18-19 April dan simposium di Balai Kartini, 1-2 Juni. Simposium Aryaduta secara eksplisit mendorong terjadinya pengungkapan kebenaran dan rekonsiliasi sebagai penyelesaian nonyudisial atas tragedi itu. Di sisi lain, Simposium Balai Kartini memandang rekonsiliasi sudah terjadi secara alamiah dan meminta pemerintah tidak membuka-buka lagi masa lalu.
Ormas Islam Desak KPK Seret Ahok
Senin, 4 Apr 2016

Ormas Islam Desak KPK Seret Ahok

Ribuan orang dari berbagai ormas Islam yang tergabung dalam Gerakan Masyarakat Jakarta (GMJ) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gedung KPK menuntut Ahok.