Indeks Bencana Longsor

Evakuasi Hari Ke-3 di Bolaang Mongondow, 7 Tewas & 19 Selamat
Sosial budaya
Kamis, 28 Feb 2019

Evakuasi Hari Ke-3 di Bolaang Mongondow, 7 Tewas & 19 Selamat

Memasuki evakuasi longsor hari ketiga, tim gabungan berhasl mengevakuasi sebanyak 26 korban. Sebanyak 7 orang meninggal dunia dan 19 orang selamat.
Sekitar 60 Penambang Emas Tertimbun Longsor di Bolaang Mongondow
Sosial budaya
Rabu, 27 Feb 2019

Sekitar 60 Penambang Emas Tertimbun Longsor di Bolaang Mongondow

Sekitar 60 penambang emas tertimbun tanah longsor di areal penambangan emas tanpa izin (PETI) di Desa Bakan, Kecamatan Lolayan, Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara pada Selasa (26/2/2019).
PVMBG Sebut Ada 405 Kasus Tanah Longsor di Jabar Sepanjang 2018
Sosial budaya
Jumat, 8 Feb 2019

PVMBG Sebut Ada 405 Kasus Tanah Longsor di Jabar Sepanjang 2018

Dalam skala nasional, bencana tanah longsor mengalami kenaikkan di tahun 2018.
Longsor di Wonosobo Timbun Satu Korban, Evakuasi Terhambat Cuaca
Sosial budaya
Minggu, 20 Jan 2019

Longsor di Wonosobo Timbun Satu Korban, Evakuasi Terhambat Cuaca

Longsor di Wonosobo pada Sabtu (19/1/2019) kemarin diduga menimbun satu korban. Pencarian korban terpaksa dilanjutkan pada Minggu (20/1/2019) pagi karena faktor cuaca.
PVMBG Peringatkan Potensi Bencana Longsor di Indonesia Meningkat
Sosial budaya
Minggu, 13 Jan 2019

PVMBG Peringatkan Potensi Bencana Longsor di Indonesia Meningkat

PVMBG memperingatkan ada peningkatan potensi bencana longsor di sejumlah wilayah di Indonesia.
Jutaan Jiwa Tinggal di Kawasan Rawan Longsor, Kok Tidak Direlokasi?
Sosial budaya
Selasa, 8 Jan 2019

Jutaan Jiwa Tinggal di Kawasan Rawan Longsor, Kok Tidak Direlokasi?

BNPB menyebut terdapat sekitar 40,9 juta jiwa yang tersebar di ratusan kabupaten/kota berada di wilayah rawan longsor. Akankah mereka direlokasi?
BNPB: Update Korban Longsor Sukabumi 18 Tewas dan 15 Hilang
Sosial budaya
Jumat, 4 Jan 2019

BNPB: Update Korban Longsor Sukabumi 18 Tewas dan 15 Hilang

BNPB mencatat 18 orang tewas dan 15 orang hilang akibat longsor di Sukabumi, Jabar.
BNPB: Salah Satu Penyebab Longsor di Sukabumi Alih Fungsi Lahan
Sosial budaya
Rabu, 2 Jan 2019

BNPB: Salah Satu Penyebab Longsor di Sukabumi Alih Fungsi Lahan

Selain karena faktor cuaca dan kondisi tanah, longsor di Cimapag, Sirnaresmi, Cisolok, Kabupaten Sukabumi juga dipicu oleh alih fungsi lahan.  
BNPB: 40 Juta Orang Indonesia Tinggal di Wilayah Rawan Longsor
Sosial budaya
Rabu, 2 Jan 2019

BNPB: 40 Juta Orang Indonesia Tinggal di Wilayah Rawan Longsor

Sebanyak 40,9 juta jiwa yang tersebar di 274 kabupaten kota di Indonesia, berada dalam kawasan rawan longsor dengan skala rendah hingga tinggi.
Jokowi Kirim Kepala BNPB Tinjau Longsor di Sukabumi
Sosial budaya
Rabu, 2 Jan 2019

Jokowi Kirim Kepala BNPB Tinjau Longsor di Sukabumi

Istana sempat menginformasikan akan ada penggantian jabatan kepala BNPB dari Willem Rampangilei menjadi Doni Monardo pada hari ini namun kemudian dibatalkan.
Longsor Timbun 34 Rumah di Sukabumi Jelang Malam Tahun Baru 2019
Sosial budaya
Senin, 31 Des 2018

Longsor Timbun 34 Rumah di Sukabumi Jelang Malam Tahun Baru 2019

Longsor terjadi di Sukabumi pada Senin sore (31/12/2018). Berdasar data sementara, material longsor itu menimbun 34 rumah dan delapan korban jiwa.
Longsor di Sumatera Barat, 4 Rumah Rusak Berat
Sosial budaya
Jumat, 2 Nov 2018

Longsor di Sumatera Barat, 4 Rumah Rusak Berat

"Apabila hujan turun dengan intensitas cukup tinggi kemungkinan pergerakan tanah susulan akan terus terjadi."
Jalur Cianjur-Bandung Putus Akibat Tertutup Material Longsor
Sosial budaya
Rabu, 25 Apr 2018

Jalur Cianjur-Bandung Putus Akibat Tertutup Material Longsor

Sampai sore belum ada petugas yang datang ke lokasi, termasuk alat berat.
Longsor Puncak Pass-Cianjur, Jalur Dialihkan ke Sukabumi & Jonggol
Sosial budaya
Kamis, 29 Mar 2018

Longsor Puncak Pass-Cianjur, Jalur Dialihkan ke Sukabumi & Jonggol

"Telah dilakukan penutupan akses untuk kendaraan roda empat di Pos jabar 9, untuk sementara jalan hanya bisa dilalui kendaraan roda dua."
Longsor Brebes: Total 7 Orang Meninggal Hingga Jumat Siang
Sosial budaya
Jumat, 23 Feb 2018

Longsor Brebes: Total 7 Orang Meninggal Hingga Jumat Siang

Total hingga hari ini masih ada 13 orang yang dinyatakan hilang dari sebelumnya 18 orang.
Longsor Brebes: 2 Korban Ditemukan, 16 dalam Pencarian
Sosial budaya
Jumat, 23 Feb 2018

Longsor Brebes: 2 Korban Ditemukan, 16 dalam Pencarian

Hingga Jumat (23/2/2018), total 16 korban dalam pencarian karena tertimbun longsor.
Korban Longsor Brebes Bertambah, Pencarian Terus Dilakukan
Sosial budaya
Jumat, 23 Feb 2018

Korban Longsor Brebes Bertambah, Pencarian Terus Dilakukan

Pencarian korban yang masih belum ditemukan di lokasi longsor di Pasir Panjang, Kabupaten Brebes masih terus dilakukan. 
Longsor Brebes: BNPB Ajukan Status Tanggap Darurat
Sosial budaya
Kamis, 22 Feb 2018

Longsor Brebes: BNPB Ajukan Status Tanggap Darurat

Kabupaten Brebes sedang dalam pengajuan penetapan status tanggap darurat bencana longsor.
Longsor Brebes: 5 Orang Meninggal dan 15 Lainnya Hilang
Sosial budaya
Kamis, 22 Feb 2018

Longsor Brebes: 5 Orang Meninggal dan 15 Lainnya Hilang

Hingga pukul 14.30 WIB, korban meninggal akibat longsor di Desa Pasir Panjang, Brebes berjumlah 5 orang dan 15 lainnya hilang tertimbun.
Nama-Nama Korban Longsor Brebes yang Belum Ditemukan
Sosial budaya
Kamis, 22 Feb 2018

Nama-Nama Korban Longsor Brebes yang Belum Ditemukan

BNPB melaporkan hingga saat ini 11 orang belum ditemukan akibat longsor yang terjadi di Desa Pasir Panjang, Kecamatan Salem, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah.