Indeks Bantuan Rohingya

Foto Hoax Terkait Rohingya Berpotensi Tingkatkan Konflik
Hard news
Sabtu, 2 Sept 2017

Foto Hoax Terkait Rohingya Berpotensi Tingkatkan Konflik

Foto dan video soal Rohingya yang belum terverifikasi menyebar di media sosial.
Indonesia Kirim Bantuan ke Rakhine Terkait Konflik Rohingya
Hard news
Kamis, 31 Agt 2017

Indonesia Kirim Bantuan ke Rakhine Terkait Konflik Rohingya

Indonesia meluncurkan bantuan kemanusiaan senilai 2 juta dollar AS untuk Rakhine, Myanmar yang tengah dilanda konflik.
Menlu Retno akan Kunjungi Myanmar Terkait Krisis Rohingnya
Hard news
Rabu, 30 Agt 2017

Menlu Retno akan Kunjungi Myanmar Terkait Krisis Rohingnya

Retno sudah melaporkan persoalan tersebut ke Jokowi terkait dengan strategi yang akan dilakukan untuk meredakan konflik itu.
Menlu: Indonesia akan Bangun Rumah Sakit untuk Rohingya
Hard news
Sabtu, 29 Apr 2017

Menlu: Indonesia akan Bangun Rumah Sakit untuk Rohingya

Indonesia memberi bantuan jangka panjang untuk warga Rohingya dengan membangun rumah sakit.
Ribuan Pengungsi Rohingya Dipulangkan ke Myanmar
Hard news
Kamis, 9 Mar 2017

Ribuan Pengungsi Rohingya Dipulangkan ke Myanmar

Hampir sebanyak 73.000 pengungsi Rohingya memasuki Bangladesh sejak Oktober lalu. Kedatangan pengungsi mendorong Dhaka memulai kembali rencana kontroversial merelokasi pengungsi ke pulau tak berpenghuni di Teluk Benggala.
Retno Marsudi Antar Bantuan Kemanusiaan Rohingya ke Myanmar
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Retno Marsudi Antar Bantuan Kemanusiaan Rohingya ke Myanmar

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi hari ini tengah menuju Switte di negara bagian Rakhine, Myanmar untuk menyampaikan bantuan kemanusiaan berupa 10 kontainer makanan dan pakaian dari Indonesia yang secara langsung telah dilepas Presiden Joko Widodo pada 29 Desember 2016.
Bantuan Kemanusiaan Untuk Rohingya
Kamis, 29 Des 2016

Bantuan Kemanusiaan Untuk Rohingya

Presiden Joko Widodo menghitung jumlah kontainer bantuan kemanusiaan untuk pengungsi Rohingya dan Rakhine di Dermaga III Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta.