Ibnu Azis

Ibnu Azis

Ibnu Azis bergabung di Tirto.id pada Januari 2018 sebagai penulis. Kini menjadi bagian tim redaksi Suplemen Content (SC) sebagai Asisten Redaktur. Ia bertanggung jawab dalam perencanaan, pengeditan, dan penulisan konten ragam dan hiburan dengan pendekatan Search Engine Optimization (SEO).

Sosok penggemar sepak bola tersebut sempat menempuh pendidikan terakhir di Jurusan Ilmu Sejarah Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Ia mulai menekuni dunia tulis sejak 2008, dengan mengisi artikel konten di laman blog pribadinya.

Ibnu juga sempat berjibaku dalam dunia buku, baik sebagai penulis maupun editor. Ia terlibat dalam kerja riset/penulisan/desain lainnya, termasuk pengerjaan ebook hasil kolaborasi antara Indonesia Kreatif dan Kementerian Perdagangan Indonesia (2011) juga buku hasil kerja sama Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dan Reckitt Benckiser Indonesia (2014).

Adapun beberapa karya tulis yang telah ia hasilkan termasuk Travelling with Creativity (Indonesia Kreatif: 2011), Mengungkap Seluk Beluk Piala Dunia (Kata Buku: 2010), juga Cepat Tajir dari Kaskus Gan! (Citra Media: 2011).

Indeks Tulisan

Apa Itu Meta Perusahaan Baru Facebook dan Alasan FB Ganti Nama?
Teknologi
Jumat, 29 Okt 2021

Apa Itu Meta Perusahaan Baru Facebook dan Alasan FB Ganti Nama?

Sebagai perusahaan, Facebook berganti nama menjadi Meta, yang memiliki visi menghubungkan semua orang di Metaverse.
Cara Daftar Turnamen MLBB Realme Berhadiah Rp10 Juta & Hp Narzo 50
Olahraga
Jumat, 29 Okt 2021

Cara Daftar Turnamen MLBB Realme Berhadiah Rp10 Juta & Hp Narzo 50

Turnamen Mobile Legends Realme 2021 berhadiah uang jutaan rupiah dan smartphone Narzo 50 series. Berikut jadwal dan cara daftar turnamen MLBB terbaru ini.
Gempa Hari Ini Guncang Mataram, Magnitudo 2.8 SR
Sosial budaya
Kamis, 28 Okt 2021

Gempa Hari Ini Guncang Mataram, Magnitudo 2.8 SR

Gempa bumi mengguncang Mataram pada hari ini, magnitudo 2.8 SR. Gempa pada 28 Oktober 2021 mengagetkan warga.
Keunggulan Realme C3, Harga Rp1 Jutaan, Spesifikasi Triple Camera
Teknologi
Kamis, 28 Okt 2021

Keunggulan Realme C3, Harga Rp1 Jutaan, Spesifikasi Triple Camera

Ada 5 keunggulan Realme C3 yang bikin ponsel ini layak untuk dibeli. Apa saja? Berikut ini ulasan singkat kelebihan hp Realme sejutaan itu.
Gempa Hari Ini Guncang Nabire, BMKG: Magnitudo 4.8 SR
Sosial budaya
Kamis, 28 Okt 2021

Gempa Hari Ini Guncang Nabire, BMKG: Magnitudo 4.8 SR

Gempa Nabire berkekuatan 4.8 SR terjadi hari ini, 28 Oktober 2021
Jadwal MPLI 2021: Tim Peserta, Bracket, Format Turnamen, Prize Pool
Olahraga
Kamis, 28 Okt 2021

Jadwal MPLI 2021: Tim Peserta, Bracket, Format Turnamen, Prize Pool

MPLI 2021 siap digelar jelang jadwal M3 Mobile Legends bergulir. Ada 8 wakil Indonesia dalam turnamen berhadiah miliar rupiah ini. Berikut informasinya.
Download Zoom untuk Video Call hingga 1.000 Partisipan Selama WFH
Teknologi
Kamis, 28 Okt 2021

Download Zoom untuk Video Call hingga 1.000 Partisipan Selama WFH

Kuota peserta Zoom versi gratis memiliki kapasitas maksimal terbatas. Berikut ini cara video call Zoom hingga 1.000 partisipan.
Menkes Jamin Hak Vaksinasi COVID-19 Masyarakat Adat
Kesehatan
Rabu, 27 Okt 2021

Menkes Jamin Hak Vaksinasi COVID-19 Masyarakat Adat

Masyarakat adat memiliki hak yang sama untuk divaksinasi, tanpa merusak kain sosial mereka, kata Menkes.
Fitur Baru iOS 15.1: Daftar iPhone Terima Update dan Cara Upgrade
Teknologi
Rabu, 27 Okt 2021

Fitur Baru iOS 15.1: Daftar iPhone Terima Update dan Cara Upgrade

Update iOS 15.1 tersedia untuk 23 model iPhone, dari iPhone 13 hingga iPhone SE generasi ke-2. Berikut ini fitur baru iOS 15.1 dan cara upgrade-nya.
Spesifikasi Realme GT Neo 2 yang Masuk Indonesia 3 November
Teknologi
Rabu, 27 Okt 2021

Spesifikasi Realme GT Neo 2 yang Masuk Indonesia 3 November

Realme GT Neo 2 harga dan spesifikasinya layak dipertimbangkan lantaran berstatus flagship killer. Berikut ulasan singkat smartphone ini.
Download Call of Duty Warzone: Spesifikasi Minimum PC dan Fitur
Teknologi
Rabu, 27 Okt 2021

Download Call of Duty Warzone: Spesifikasi Minimum PC dan Fitur

Call of Duty Warzone tersedia untuk PC dan konsol. Ketahui COD Warzone spec sebelum download game ini. Berikut panduan dan penjelasannya.
Perbedaan Redmi 8A Pro, Redmi 8A, dan Redmi 8: Serupa Tapi Tak Sama
Teknologi
Selasa, 26 Okt 2021

Perbedaan Redmi 8A Pro, Redmi 8A, dan Redmi 8: Serupa Tapi Tak Sama

Spesifikasi Redmi 8, Redmi 8A dan 8A Pro sebenarnya identik. Lantas, apa perbedaan ketiganya? Berikut ini penjelasannya.
Download PES 2020: 'Spek' Minimum Perangkat, Fitur, dan Harga
Teknologi
Selasa, 26 Okt 2021

Download PES 2020: 'Spek' Minimum Perangkat, Fitur, dan Harga

Download PES 2020 PC dan perangkat lainnya bisa mencoba demo dahulu sebelum membelinya. Berikut ini panduan dan penjelasannya.
Jadwal M3 Mobile Legends 2021: Slot untuk Indonesia dan Prize Pool
Olahraga
Selasa, 26 Okt 2021

Jadwal M3 Mobile Legends 2021: Slot untuk Indonesia dan Prize Pool

Slot M3 Mobile Legends untuk Indonesia sebanyak 2 tim. Jadwal M3 2021 dilaporkan pada akhir tahun ini. Prize pool belasan miliar rupiah.
Nonton The World of the Married, Cara Streaming & Download di VIU
Film
Senin, 25 Okt 2021

Nonton The World of the Married, Cara Streaming & Download di VIU

Download The World of the Married bisa dilakukan di VIU untuk ditonton offline via aplikasi. Berikut ini panduan dan penjelasannya.
Nonton Touch Your Heart Sub Indo EP 1-16, Download-Streaming di VIU
Film
Senin, 25 Okt 2021

Nonton Touch Your Heart Sub Indo EP 1-16, Download-Streaming di VIU

Nonton drama Korea Touch Your Heart sub Indo VIU seluruh episode hingga tamat bisa disaksikan secara online dan offline. Berikut ini panduannya. 
Cara Ikut Kompetisi TikTok Konten Edukatif COVID-19 #MulaiDariKamu
Kesehatan
Senin, 25 Okt 2021

Cara Ikut Kompetisi TikTok Konten Edukatif COVID-19 #MulaiDariKamu

Jenis kegiatan dalam kompetisi ini adalah membuat konten edukatif terkait informasi publik yang penting diketahui masa pandemi COVID-19.
Syarat Beli Tiket Kereta Api Wajib Gunakan NIK Mulai 26 Oktober
Sosial budaya
Senin, 25 Okt 2021

Syarat Beli Tiket Kereta Api Wajib Gunakan NIK Mulai 26 Oktober

Syarat terbaru beli tiket kereta api jarak jauh telah dimutakhirkan yang kini wajib menggunakan NIK. Mengapa bisa begitu? Berikut ini penjelasannya.
Kode Redeem FF 25 Oktober 2021 yang Belum Digunakan
Teknologi
Senin, 25 Okt 2021

Kode Redeem FF 25 Oktober 2021 yang Belum Digunakan

Kode redeem FF yang belum digunakan segera tukarkan sebelum kadaluarsa. Berikut kode redeem FF terbaru bulan Oktober 2021 dan cara menukarnya.
Gempa Hari Ini Guncang - Ii Ambarawa, Magnitudo 3 SR
Sosial budaya
Sabtu, 23 Okt 2021

Gempa Hari Ini Guncang - Ii Ambarawa, Magnitudo 3 SR

Gempa bumi mengguncang - Ii Ambarawa pada hari ini, magnitudo 3 SR. Gempa pada 23 Oktober 2021 mengagetkan warga.