Menuju konten utama
Frances McDormand

Frances McDormand

Aktris Amerika Serikat

Tempat & Tanggal Lahir

Amerika Serikat, 23 Juni 1957

Karir

  • Aktris Amerika Serikat

Detail Tokoh

Frances Louise McDormand merupakan seorang aktris kelahiran Amerika Serikat. Frances meraih penghargaan Aktris Terbaik dalam ajang Piala Oscar 2018. Penghargaan ini diberikan karena perannya sebagai Mildred Hayes dalam film “Three Billboards Outside Ebbing, Missouri”.

Kariernya di dunia perfilman dimulai pada tahun 1980-an. Saat itu dia membintangi film pertamanya berjudul “Blood Simple” pada tahun 1985. Pada 1988, dia membintangi film “Mississippi Burning”. Dalam film tersebut dia beradu akting dengan Willem Dafoe dan Gene Hackman. Perannya dalam film tersebut membuat dia dinominasikan sebagai Aktris Pendukung Terbaik.

Selama kariernya dia telah membintangi lebih dari 30 judul film termasuk film “Hail, Caesar!” yang dirilis pada 2016. Pada Piala Oscar 2018, nominasi aktris terbaik yang dia kalahkan yaitu Sally Hawkins, Margot Robbie, Saoirse Ronan dan Meryl Streep.

Tokoh Lainnya

Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar