Indeks Atap Roboh
Dua Jemaat Gereja di Kembangan Tertimpa Plafon saat Ibadah Misa
Peristiwa tertimpa reruntuhan plafon ini terjadi saat ibadah misa hari Minggu berlangsung pukul 08.00 WIB.
Dugaan Sementara Penyebab Ambruknya Atap Sekolah di Pasuruan
Kepala BPBD Jawa Timur menduga SDN Gentong I Pasuruan ambruk karena kesalahan konstruksi bangunan.
Sekolah Roboh di Pasuruan, Polda Jatim Kirim Tim Labfor
Polda Jatim mengirimkan tim labfor untuk mengidentifikasi penyebab atap sekolah ambruk di Pasuruan.
Atap Bangunan RSAL Surabaya Ambruk Usai Direnovasi Tiga Bulan Lalu
RSAL Surabaya secara berkala melakukan perbaikan untuk gedung-gedung di rumah sakit itu terutama ruang paviliun VII yang menampung 18 pasien.
BPBD Sebut 30 Orang Jadi Korban Robohnya Mezanin Gedung BEI
BPBD DKI Jakarta menyebutkan bahwa hingga saat ini, korban sementara dalam insiden robohnya mezanin berjumlah sekitar 30 orang.
Robohnya Mezanin Lantai I Gedung BEI Sebabkan Korban Luka
Sejumlah orang yang berkantor di Gedung BEI berhamburan ke luar setelah mezanin lantai 1 roboh.
Pemprov DKI Akan Periksa IMB Gedung BEI yang Roboh
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan memeriksa Izin Mendirikan Bangunan (IMB) milik Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) yang roboh Senin (15/1/2018) siang.
Perdagangan Saham BEI Tak Terganggu Robohnya Mezanin Lantai I
Belum diketahui ada tidaknya korban dalam insiden ini.