




Sejumlah pengendara sepeda motor memilih jalan pintas dengan terobos lintasan jembatan rel kereta api yang masih aktif di kawasan Petamburan, Jakarta Barat, Selasa (6/11/18). Kurangnya kesadaran para pengendara atas peringatan bahaya menerobos perlintasan rel kereta api adalah satu dari beberapa faktor terjadinya kecelakaan lalu lintas di sekitar jalur rel kereta api.tirto.id/Andrey Gromico
Baca juga artikel terkait REL KERETA atau tulisan lainnya
Fotografer: Andrey Gromico
Editor: Hafitz Maulana
Editor: Hafitz Maulana