Menuju konten utama

Kapal Perang Rusia di Teluk Jakarta

Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta.

Kapal Perang Rusia di Teluk Jakarta
Kapal perang anti kapal selam Laksamana Tributs-564 milik Angkatan Laut Rusia bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Rabu (2/11). Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
2016/11/02/TIRTOID-antarafoto-kedatangan-kapal-perang-rusia-021116-adm-2.JPG
Kapal perang anti kapal selam Laksamana Tributs-564 milik Angkatan Laut Rusia bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Rabu (2/11). Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
2016/11/02/TIRTOID-antarafoto-kedatangan-kapal-perang-rusia-021116-adm-7.JPG
Dubes Rusia untuk Indonesia Mikhail Galuzin (kiri) bersama Wakil Komandan Flotilla dari Armada Pasifik Laksamana Eduard Mikhailov (kanan) memberikan keterangan kepada media di atas kapal perang anti kapal selam Laksamana Tributs-564 milik Angkatan Laut Rusia di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Rabu (2/11). Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Kapal perang anti kapal selam Laksamana Tributs-564 milik Angkatan Laut Rusia bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Baca juga artikel terkait FOTO-TIRTO atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah