Menuju konten utama

Hilal Masih di Bawah Ufuk, Lebaran Rabu

Petugas dari Kementerian Agama dan Tim Falakiyah mengamati posisi hilal (bulan) saat Rukyatul Hilal untuk menentukan Idul Fitri 1 Syawal 1437 Hijriyah. Hasil "Rukyatul Hilal" yaitu posisi hilal pada -1 derajat, 6 menit 01 detik atau masih di bawah ufuk.

Hilal Masih di Bawah Ufuk, Lebaran Rabu
Petugas dari Kementerian Agama Kabupaten Jombang mengamati posisi hilal (bulan) saat "rukyatul hilal" untuk menentukan Idul Fitri 1 Syawal 1437 Hijriyah di Satradar 222 Ploso di Kabuh, Jombang, Jawa Timur, Senin (4/7). Hasil "rukyatul hilal" di Jombang yaitu posisi hilal pada -1 derajat, 6 menit 01 detik atau masih di bawah ufuk. ANTARA FOTO/Syaiful Arif
2016/07/04/TIRTO-Pemantauan-Hilal-di-Surabaya-040716-Ds-1.JPG
Tim Falakiyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Surabaya melakukan pemantauan "rukyatul hilal" di atas Masjid Al Mabrur, Nambangan, Surabaya, Jawa Timur, Senin (4/7). Kegiatan penentuan akhir Ramadan dan Idul Fitri 1437 Hijriyah di tempat tersebut tidak berhasil melihat bulan karena tertutup mendung. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
2016/07/04/TIRTO-antarafoto-pantau-hilal-di-yogyakarta-040716-hnd-1.JPG
Petugas menggunakan teropong untuk mengamati hilal di Bukit Syeh Bela-belu, Bantul, DI Yogyakarta, Senin (4/7). Dari hasil pemantauan hilal sebagai syarat penentuan 1 Syawal 1437 Hijriah atau Idul Fitri 1437 Hijriyah belum tampak karena tertutup awan mendung. ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah
2016/07/04/TIRTO-antarafoto-pantauan-hilal-di-jombang-040716-sa-2.JPG
Petugas dari Kementerian Agama Kabupaten Jombang mengamati posisi hilal (bulan) saat "rukyatul hilal" untuk menentukan Idul Fitri 1 Syawal 1437 Hijriyah di Satradar 222 Ploso di Kabuh, Jombang, Jawa Timur, Senin (4/7). Hasil "rukyatul hilal" di Jombang yaitu posisi hilal pada -1 derajat, 6 menit 01 detik atau masih di bawah ufuk. ANTARA FOTO/Syaiful Arif/
Petugas dari Kementerian Agama dan Tim Falakiyah mengamati posisi hilal (bulan) saat Rukyatul Hilal untuk menentukan Idul Fitri 1 Syawal 1437 Hijriyah. Hasil "Rukyatul Hilal" yaitu posisi hilal pada -1 derajat, 6 menit 01 detik atau masih di bawah ufuk.
Baca juga artikel terkait FOTO-TIRTO atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah