Menuju konten utama

Groundbreaking Rusun TOD Stasiun Tanjung Barat

proyek Groundbreaking  Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta mencakup pembangunan tiga tower dengan total 29 lantai yang akan menampung 1.232 unit hunian di atas lahan seluas 15.244 meter persegi.

Groundbreaking Rusun TOD Stasiun Tanjung Barat
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat (tengah) bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) dan Menteri BUMN Rini Soemarno (kedua dari kanan) melihat maket Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa, (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico5.jpg
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat (tengah) bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) dan Menteri BUMN Rini Soemarno (kedua dari kanan) melihat maket Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa, (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico11.jpg
Menteri BUMN Rini Soemarno, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, dan Dirut Perumnas Bambang Triwibowo, melihat proyek Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa, (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico1.jpg
Pekerja proyek Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico3.jpg
Pekerja proyek Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico12.JPG
Pekerja proyek Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
2017/08/15/GoundbreakingTODTanjungBarat-tirto-mico10.jpg
(Dari Kiri) Dirut Perumnas Bambang Triwibowo, Menteri BUMN Rini Soemarno, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Umum (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat, dan Dirut PT KAI Edi Sukmoro meresmikan Groundbreaking pembangunan Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa, (15/8). tirto.id/Andrey Gromico
Dirut Perumnas Bambang Triwibowo, Menteri BUMN Rini Soemarno, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Umum (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat, dan Dirut PT KAI Edi Sukmoro meresmikan dimulainya proyek Groundbreaking Transit Oriented Development (TOD) di Stasiun Tanjung Barat, Jakarta, Selasa, (15/8). Proyek ini mencakup pembangunan tiga tower di Stasiun Tanjung Barat dengan total 29 lantai yang akan menampung 1.232 unit hunian di atas lahan seluas 15.244 meter persegi. tirto.id/Andrey Gromico
Baca juga artikel terkait FOTO-TIRTO atau tulisan lainnya

Editor: Andrey Gromico