Uji Coba LRT Jakarta Rute Velodrome-Kelapa Gading Kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) melakukan uji coba rute Velodrome-Kelapa Gading, Jakarta, Selasa (26/2/2019).
Fotografer:
Andrey Gromico Terbit 26 Feb 2019 19:16 WIB,
Diperbarui 1 Mar 2019 06:54 WIB
Kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome-Kelapa Gading memasuki Stasiun Velodrome Jakarta, Selasa (26/2/2019). tirto.id/Andrey Gromico Suasana stasiun Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome, Jakarta, Selasa (26/2/2019). tirto.id/Andrey Gromico Penumpang berada di dalam kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome-Kelapa Gading saat diuji coba di Jakarta, Selasa (26/2/2019). tirto.id/Andrey Gromico Petugas membersihkan gerbong kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome-Kelapa Gading saat diuji coba di Jakarta, Selasa (26/2/2019). Alat pemadam kebakaran tersedia di dalam gerbong kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome-Kelapa Gading saat diuji coba di Jakarta, Selasa (26/2/2019). tirto.id/Andrey Gromico Kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) rute Velodrome-Kelapa Gading memasuki Stasiun Velodrome Jakarta, Selasa (26/2/2019). tirto.id/Andrey Gromico Kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) melakukan uji coba rute Velodrome-Kelapa Gading, Jakarta, Selasa (26/2/2019). Nantinya LRT Jakarta tersebut akan beroperasi mulai pukul 06.00-22.00 WIB. Dalam jam sibuk, yakni pukul 06.00-10.00 dan 16.00-20.00, kereta akan muncul setiap lima menit sekali. tirto.id/Andrey Gromico
Baca juga artikel terkait
LRT atau tulisan lainnya
Fotografer: Andrey Gromico