Indonesia gagal merebut gelar juara di Singapore Open 2019 setelah Anthony Sinisuka Ginting dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan kalah di partai final nomor masing-masing.
Hasil final Singapore Open 2019, ganda putra Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan gagal mempertahankan gelar juara usai kalah dari pasangan Jepang di laga puncak.
Dua wakil Indonesia akan bertarung dalam partai final Singapore Open 2019, Minggu (14/4/2019). Pertandingan dapat diikuti melalui live score BWF dan siaran langsung TSB 4.
Ganda putra Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan bakal berduel melawan pasangan Jepang, Takeshi Kamura/Keigo Sonoda, untuk laga final Singapore Open 2019, Minggu (14/4/2019).
Hasil semifinal Singapore Open 2019, dua wakil Indonesia lolos ke partai final. Mereka adalah tunggal putra Anthony Ginting dan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.
Hasil Singapore Open 2019, langkah ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo terhenti di semifinal selepas dikandaskan pasangan Jepang, Takeshi Kamura/Keigo Sonoda.
Hasil Singapore Open 2019, Anthony Sinisuka Ginting sukses melangkah ke partai final usai memetik kemenangan rubber game atas tunggal putra Taiwan, Chou Tien Chen.
Ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo akan menghadapi pasangan Jepang, Takeshi Kamura/Keigo Sonoda di babak semifinal Singapore Open 2019.
Empat wakil Indonesia dijadwalkan berlaga dalam semifinal Singapore Open 2019, Sabtu (13/4/2019). Rangkaian laga dapat dipantau melalui live score BWF maupun siaran langsung TSB 4.
Hasil Singapore Open 2019, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sukses menekuk ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto untuk menyegel satu tempat di semifinal.
7 wakil Indonesia dijadwalkan berlaga dalam lanjutan jadwal Singapore Open 2019 babak perempat final (8 besar) pada Jumat (12/4/2019). Laga dapat diikuti langsung melalui live score BWF maupun siaran langsung TSB 4.