Indeks Menhub Budi Karya Sumadi

Kesiapan Jelang Mudik Lebaran 2019
Senin, 20 Mei 2019

Kesiapan Jelang Mudik Lebaran 2019

Menghadapi arus mudik lebaran, Pemerintah telah menyiapkan empat alternatif jalan nasional jalur mudik di Jawa. Pemudik bisa melintas jalur Pantai Utara (Pantura), jalur Pantai Selatan (Pansela), lintas tengah dan jalan nasional yang terhubung dengan tol Trans Jawa (terbentang dari Merak sampai Pasuruan/Probolinggo).
Menhub Sebut Sepanjang Jalur One Way Ada Akses Pintu Keluar Tol
Sosial budaya
Minggu, 19 Mei 2019

Menhub Sebut Sepanjang Jalur One Way Ada Akses Pintu Keluar Tol

Menhub menjelaskan bahwa dengan diberlakukannya jalur satu arus, maka tidak berarti semua pengguna jalan tol hanya bisa keluar di Cirebon.
Dilema Tarif Pesawat: Antara Kepentingan Maskapai dan Penumpang
Ekonomi
Kamis, 9 Mei 2019

Dilema Tarif Pesawat: Antara Kepentingan Maskapai dan Penumpang

Jumlah penumpang pesawat domestik Januari-Maret 2019 turun 18 persen seiring dengan harga tiket yang melambung.
Menhub Akan Tinjau Lokasi Anjlok KRL Jakarta-Bogor
Sosial budaya
Minggu, 10 Mar 2019

Menhub Akan Tinjau Lokasi Anjlok KRL Jakarta-Bogor

Budi Karya sudah memerintahkan Dirjen Perkeretaapian segera melakukan evaluasi sambil menunggu hasil investigasi mengenai penyebab kecelakaan.
Respons Menhub Budi Soal Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket
Bisnis
Kamis, 14 Feb 2019

Respons Menhub Budi Soal Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket

Menhub Budi mengapresiasi keputusan Garuda Indonesia Group yang menurunkan harga tiket untuk semua rute sebesar 20 persen.