Bakal calon wakil presiden Mahfud MD kembali menyinggung soal kemeja putih yang dikenakannya hari ini merupakan pakaian yang sama saat dikenakan pada 2018 silam.
Calon presiden dan wakil presiden (capres-cawapres) Ganjar Pranowo-Mahfud MD akan melibatkan anak muda hingga difabel untuk kampanye pemenangan Pilpres 2024.
Pasangan calon presiden dan wakil presiden, Ganjar Pranowo-Mahfud MD belum menentukan akronim dari nama keduanya untuk keperluan kampanye Pilpres 2024 2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan dokumen pendaftaran pasangan capres-cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo- Mahfud MD sudah lengkap.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menjadwalkan pemeriksaan kesehatan bagi capres-cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, pada Minggu, 22 Oktober 2023.
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berharap Pemilu 2024 bejalan demokratis, jujur, adil, bebas, rahasia. Hal itu disampaikan Megawati saat menyampaikan sambutan di tengah prosesi pendaftaran pasangan capres-cawapres Ganjar Pranowo -Mahfud MD.
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri memastikan pasangan capres-cawapres Ganjar Pranowo dan Mahfud MD, siap menggelorakan harapan baru jika menang di Pilpres 2024.
Bakal calon presiden (capres) Ganjar Pranowo dan bakal calon wakil presiden (cawapres) Mahfud MD memasuki ruang pendaftaran Pilpres 2024 di KPU RI, Jakarta, Kamis (19/10/2023).
Bakal pasangan calon presiden dan wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba di gedung KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (19/10/2023). Keduanya langsung masuk ke dalam guna mendaftar kontestasi Pilpres 2024.
Massa pendukung bakal capres-cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD secara bergantian mendatangi Kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Kamis (19/10/2023).
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD sudah mengajukan cuti ke Presiden Joko Widodo untuk mendampingi bakal calon presiden Ganjar Pranowo mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Bakal Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden dari koalisi PDIP, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD berangkat dari Tugu Proklamasi menuju Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggunakan mobil semi terbuka.
Bus yang berisikan rombongan pengusung capres Ganjar Pranowo dan Cawapres Mahfud MD tersangkut kabel melintang di depan gerbang Kantor KPU RI, Jakarta Pusat, Kamis (19/10/2023).
Bus yang membawa rombongan ketua umum pengusung Ganjar Pranowo-Mahfud MD kesulitan saat akan memasuki Gedung KPU, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (19/10/2023).
Lautan manusia menyambut pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD saat bakal capres dan cawapres ini melewati Taman Suropati, Menteng, Jakarta Pusat menuju Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU), Kamis (19/10/2023).