Menuju konten utama
Peggi Patricia Pattipi

Peggi Patricia Pattipi

Anggota Komisi VII DPR RI (2014 - 2019)

Tempat & Tanggal Lahir

Malang, Jawa Timur, Indonesia, 18 Agustus 1965

Karir

  • Anggota Komisi VII DPR RI (2014 - 2019)

Pendidikan

  • S1, Manajemen, Sekolah Tinggi Ilmu Management-LPMI, Makassar (2009)

Detail Tokoh

Peggi Patricia Pattipi adalah politisi senior dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan sudah dua periode bertugas menjadi Anggota DPR-RI yakni pada periode 2004 - 2009 dan periode 2009 - 2014.

 

Peggi berhasil terpilih kembali menjadi Anggota DPR-RI periode 2014 - 2019 dari Dapil Papua setelah memperoleh 106.371 suara. Peggi pada periode 2009 - 2014 bertugas di Komisi IV DPR-RI yang membidangi pertanian, perkebunan, kehutanan, kelautan dan perikanan.

 

Latar belakang politik yang cukup kuat diturunkan dari sang ayah yang merupakan mantan Gubernur Papua, Jacob Pattipi, dan suaminya yang merupakan seorang Wakil Bupati Mimika. Membuat Peggi seorang tokoh papua yang dihormati dan terbukti sudah tiga periode berturut-turut menjadi Anggota DPR-RI.

 

Sebelumnya, Peggi dan beberapa srikandi lain merupakan harapan DPR agar bisa lebih vokal dalam menyampaikan aspirasi rakyat yang mewakili dari suara perempuan.

Saat ini Peggi menjababat pada Komisi VII yang membidangi Energi Sumber Daya Mineral, Riset & Teknologi, Lingkungan Hidup.

Tokoh Lainnya

Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar
Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI