Menuju konten utama

Dibalik Tarian Anggun Balerina di Namarina

Belasan penari balet atau ballerina sibuk berlatih di studio 1 Namarina Ballet di kawasan Guntur, setiabudi, Jakarta Pusat, Kamis (31/7/2019).

Dibalik Tarian Anggun Balerina di Namarina
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-8.jpg
Persiapan ballerina jelang latihan tari balet di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-10.jpg
Sejumlah ballerina saling memebantu menata rambut jelang latihan tari balet di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-6.jpg
Sejumlah ballerina melakukan pemanasan sebelum berlatih menari di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-5.jpg
Sejumlah ballerina melakukan latihan gerakan jinjit. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-9.jpg
Sejumlah ballerina melakukan latihan gerakan jinjit. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-7.jpg
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-4.jpg
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-2.jpg
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-1.jpg
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
2019/07/31/balet-namarina-tirto-mico-3.jpg
Sejumlah ballerina berlatih di Studio Namarina, Jakarta Selatan, Selasa (30/7/2019) malam. tirto.ud/Andrey Gromico
Belasan penari balet atau ballerina sibuk berlatih di studio 1 Namarina Ballet di kawasan Guntur, setiabudi, Jakarta Pusat, Kamis (31/7/2019). Mereka berlatih rutin untuk memepersiapkan pementasan bertajuk SoulSphere of Jakarta di Museum Nasional Indonesia pada tanggal 3 dan 4 Agustus 2019. Namarina merupakan sekolah balet tertua di Asia Tenggara. Sekolah Balet yang berdiri sejak tahun 1956 tersebut memegang prinsip disiplin, kerja keras, dan jujur yang pada akhirnya membuatnya langgeng hingga kini. Tirto.id/Andrey Gromico
Baca juga artikel terkait BALET atau tulisan lainnya

tirto.id - Sosial budaya
Fotografer: Andrey Gromico