Indeks Perubahan Iklim

Lenggak-Lenggok Peragaan Busana Kelompok Minoritas Transpuan
Senin, 18 Des 2023

Lenggak-Lenggok Peragaan Busana Kelompok Minoritas Transpuan

Sebagai bentuk kepedulian terhadap dampak sampah dan perubahan iklim kelompok minoritas Transgender yang tergabung dalam Sanggar Seroja gelar peragaan busana dengan tema 'Trans Super Heroes Carnival' di pasar tradisional Duri, Jakarta, Minggu (17/12/2023).
Sonic/Panic: Tak Ada Musik di Planet yang Mati
Mild report
Minggu, 17 Des 2023

Sonic/Panic: Tak Ada Musik di Planet yang Mati

Sonic/Panic dimulai lewat panggilan dari Music Declares Emergency (MDE). Indonesia menjadi negara pertama di Asia yang didapuk menyuarakan gerakan ini.
Gadis Manis Sepanjang Pantura, Pergulatan Kebutuhan dan Harapan
Mozaik
Kamis, 7 Des 2023

Gadis Manis Sepanjang Pantura, Pergulatan Kebutuhan dan Harapan

Prostitusi di Pantura lahir dari kerasnya persaingan ekonomi. Kiwari bahkan dipengaruhi juga oleh anomali cuaca.
Pemanasan Global Menyelesaikan Sengketa Pulau di Teluk Benggala
Mild report
Selasa, 24 Okt 2023

Pemanasan Global Menyelesaikan Sengketa Pulau di Teluk Benggala

New Moore Island atau South Talpatti Island akhirnya tenggelam setelah diperebutkan India dan Bangladesh lebih dari 30 tahun. 
Isu Perubahan Iklim & Lingkungan Kian Sepi di Kontestasi Politik
Polhukam
Minggu, 22 Okt 2023

Isu Perubahan Iklim & Lingkungan Kian Sepi di Kontestasi Politik

Parpol memiliki sumber daya untuk membahas isu perubahan iklim. Sayangnya, isu ini belum menjadi prioritas dalam agenda politik.
Indonesia Dapat Rapor Merah untuk Keberlanjutan Lingkungan
Periksa data
Jumat, 29 Juli 2022

Indonesia Dapat Rapor Merah untuk Keberlanjutan Lingkungan

Indonesia berada di peringkat 164 dari 180 negara yang dinilai dalam Environmental Performance Index 2022.
Yang Dilakukan Cina untuk Mengatasi Krisis Iklim
Mild report
Rabu, 17 Nov 2021

Yang Dilakukan Cina untuk Mengatasi Krisis Iklim

Cina memang berkontribusi besar terhadap perubahan iklim, tapi juga mereka melakukan kebijakan yang patut sebagai gantinya.
Bagaimana Agama Dapat Mendorong Aksi Nyata terhadap Perubahan Iklim
Periksa data
Senin, 4 Okt 2021

Bagaimana Agama Dapat Mendorong Aksi Nyata terhadap Perubahan Iklim

Pemimpin agama berada di urutan kedua setelah pemerintah lokal sebagai penyampai pesan perubahan iklim yang paling dipercayai.
Menilik Tren Gas Rumah Kaca & Ambisi Pemulihan Hijau Indonesia
Periksa data
Sabtu, 7 Agt 2021

Menilik Tren Gas Rumah Kaca & Ambisi Pemulihan Hijau Indonesia

Bagaimana kemajuan Indonesia dalam menurunkan emisi gas rumah kaca (GRK) dalam rangka pemulihan hijau pasca COVID-19?