Indeks Konsesi Lahan

Tim Satgas Karhutla Berhasil Padamkan Kebakaran Lahan di Jambi
Kesra
Kamis, 21 Sept 2023

Tim Satgas Karhutla Berhasil Padamkan Kebakaran Lahan di Jambi

Tim Satgas Karhutla berhasil memadamkan api seluas 100 hektare di Kabupaten Jambi dengan dukungan heli water bombing.
Respons Komnas HAM soal Dirman vs PT TPL yang Divonis Bebas
Polhukam
Rabu, 21 Des 2022

Respons Komnas HAM soal Dirman vs PT TPL yang Divonis Bebas

Komnas HAM merespons perihal putusan Pengadilan Tinggi Medan membebaskan terdakwa Dirman Rajagukguk yang menduduki lahan konsesi PT TPL.
Muktamar ke-34 NU: Jokowi Tawarkan Bantuan Konsesi Bagi Para Santri
Hard news
Rabu, 22 Des 2021

Muktamar ke-34 NU: Jokowi Tawarkan Bantuan Konsesi Bagi Para Santri

Jokowi mencontohkan konsesi tersebut bisa berupa pertanian atau usaha minerba seperti nikel, bauksit, atau batu bara.
Dikritik Lahan RI Dikuasai 1% Warga, Jokowi: Sudah Ada Bank Tanah
Hard news
Jumat, 10 Des 2021

Dikritik Lahan RI Dikuasai 1% Warga, Jokowi: Sudah Ada Bank Tanah

Presiden Jokowi menjelaskan pemerintah akan mulai mencabut hak guna tanah yang status tanah telantar dalam waktu dekat.
Di Era Orde Baru, Hutan Indonesia Digarong Penguasa & Konglomerat
Mild report
Kamis, 28 Jan 2021

Di Era Orde Baru, Hutan Indonesia Digarong Penguasa & Konglomerat

Eksploitasi hutan yang serampangan dimulai sejak terbitnya UU Nomor 5/1967. Penguasa dan konglomerat jadi penentu izin kelola hutan.
Perusahaan Sawit Terbukti Bakar Lahan Gambut Kalbar Didenda Rp238 M
Hard news
Rabu, 29 Juli 2020

Perusahaan Sawit Terbukti Bakar Lahan Gambut Kalbar Didenda Rp238 M

PT Prana Indah Gemilang diputus bersalah atas karhutla di Kalbar dan didenda total Rp238 miliar.
Laporan Koalisi: Ada Hashim, Luhut, & Purnawirawan di Ibu Kota Baru
Current issue
Selasa, 17 Des 2019

Laporan Koalisi: Ada Hashim, Luhut, & Purnawirawan di Ibu Kota Baru

Sejumlah nama disebut-sebut akan ketiban untung karena memegang konsesi di lahan ibu kota baru. Mereka termasuk Luhut dan Hashim.
KLHK Segel 10 Perusahaan Penyebab Karhutla Termasuk dari Malaysia
Hard news
Senin, 16 Sept 2019

KLHK Segel 10 Perusahaan Penyebab Karhutla Termasuk dari Malaysia

KLHK menyegel 10 lahan konsesi milik perusahaan industri kehutanan maupun perkebunan kelapa sawit, termasuk perusahaan milik Malaysia.
Sofyan Djalil Bantah Ibu Kota Baru Untungkan Luhut dan Hashim
Hard news
Selasa, 27 Agt 2019

Sofyan Djalil Bantah Ibu Kota Baru Untungkan Luhut dan Hashim

Luhut Panjaitan dan Hashim Djojohadikusumo tak miliki hubungan kepemilikan tanah yang menjadi sasaran Ibu Kota di Penajam Paset Utara dan Kutai Kartanegara Provinsi Kalimantan Timur.
Polemik HGU Harus Dibereskan, Jangan Cuma untuk Serangan Politik
Current issue
Selasa, 26 Feb 2019

Polemik HGU Harus Dibereskan, Jangan Cuma untuk Serangan Politik

Keseriusan Jokowi untuk ambil alih lahan negara yang dikuasai penerima konsesi besar dipertanyakan. Isu ini jangan hanya untuk serang lawan politik.
Soal HGU:
Current issue
Senin, 25 Feb 2019

Soal HGU: "Jokowi Jangan Cuma Menyindir, Bikin Saja Aturan Hukum"

Sebagai presiden, Jokowi sebetulnya bisa lebih dari sekadar menunggu niat bagi pemegang konsesi mengembalikan lahan ke negara. Dia bisa menerbitkan Perppu, misalnya.
Jokowi Dinilai Tak Punya Kekuatan Realisasikan Reforma Agraria
Hard news
Senin, 25 Feb 2019

Jokowi Dinilai Tak Punya Kekuatan Realisasikan Reforma Agraria

Meski sudah banyak aturan, Jokowi dianggap tak memiliki kekuatan politik yang kuat untuk merealisasikan janjinya soal reforma agraria.
TKN Sebut Jokowi Tak Paksa Prabowo untuk Kembalikan Lahan
Hard news
Senin, 25 Feb 2019

TKN Sebut Jokowi Tak Paksa Prabowo untuk Kembalikan Lahan

TKN mengatakan bahwa pernyataan Capres nomor urut 01 Jokowi bukanlah upaya memaksa atau menyindir Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto untuk mengembalikan lahan HGU miliknya kepada negara.
Cak Imin Tanggapi Pidato Jokowi yang Sindir Konsesi Lahan Prabowo
Hard news
Senin, 25 Feb 2019

Cak Imin Tanggapi Pidato Jokowi yang Sindir Konsesi Lahan Prabowo

Muhaimin Iskandar memberi tanggapan terkait pidato capres nomor urut 01 Jokowi yang menyebutkan pengembalian konsesi lahan yang dimiliki capres nomor urut 02 Prabowo Subianto.
Irwandi Benarkan Perusahaan Milik Prabowo Kuasai Lahan di Aceh
Hard news
Senin, 18 Feb 2019

Irwandi Benarkan Perusahaan Milik Prabowo Kuasai Lahan di Aceh

Irwandi Yusuf membenarkan terdapat lahan milik perusahaan Prabowo di Aceh yang semula berjumlah 120 ribu hektare menyusut jadi sekitar 100 ribu hektare.
Jasa Marga Sebut Tol Jagorawi Bisa Gratis, Kapan Waktunya?
Hard news
Kamis, 7 Feb 2019

Jasa Marga Sebut Tol Jagorawi Bisa Gratis, Kapan Waktunya?

Konsesi tol Jagorawi habis pada 2044 atau 25 tahun lagi. Dimungkinkan ada opsi penggratisan tol setelah konsesi dikembalikan ke pemerintah seperti tol Suramadu.
Perusahaan Pembakar Hutan di Antara Gurita Bisnis Sinar Mas
Current issue
Rabu, 30 Mei 2018

Perusahaan Pembakar Hutan di Antara Gurita Bisnis Sinar Mas

Riset terbaru Koalisi Anti Mafia Hutan menemukan bahwa berdasarkan dokumen perusahaan, pemasok kertas dan pulp Sinar Mas yang diklaim independen ditemukan bukti sebagai yang dikelola oleh Grup Sinar Mas.