Indeks Kisruh Tvri

HUT TVRI 24 Agustus & Sejarah Berdirinya Televisi Pertama Indonesia
Sosial budaya
Senin, 22 Agt 2022

HUT TVRI 24 Agustus & Sejarah Berdirinya Televisi Pertama Indonesia

Tanggal 24 Agustus diperingati sebagai Hari Ulang Tahun atau HUT TVRI. Berikut sejarah TVRI sebagai televisi pertama dan tertua di Indonesia.
Puan Kirim Surat ke Jokowi Soal Pemberhentian Ketua Dewas TVRI
Hard news
Senin, 12 Okt 2020

Puan Kirim Surat ke Jokowi Soal Pemberhentian Ketua Dewas TVRI

Surat pemberhentian Ketua Dewas TVRI yang diteken Puan Maharani telah dikirim ke Presiden Jokowi.
Di Balik Kontroversi Dirut TVRI dari Helmy Yahya ke Iman Brotoseno
Current issue
Sabtu, 30 Mei 2020

Di Balik Kontroversi Dirut TVRI dari Helmy Yahya ke Iman Brotoseno

Pergantian jabatan Dirut TVRI dari Helmy Yahya ke Iman Brotoseno mengundang polemik. Ada apa di balik perekrutan Iman Brotoseno oleh Dewas TVRI yang penuh kontroversi?
Kisruh TVRI: Tiga Direksi Dipecat, Ketua Dewas Terancam Didepak
Current issue
Sabtu, 16 Mei 2020

Kisruh TVRI: Tiga Direksi Dipecat, Ketua Dewas Terancam Didepak

Kisruh internal TVRI antara Dewan Pengawas dan direksi terus berlanjut. Usai Dewas memecat tiga direktur, kini Komisi I merekomendasikan pemecatan Ketua Dewas TVRI Arief Hidayat Thamrin.
Di Tengah Pandemi COVID-19, Dewas TVRI Nonaktifkan 3 Direktur
Hard news
Sabtu, 28 Mar 2020

Di Tengah Pandemi COVID-19, Dewas TVRI Nonaktifkan 3 Direktur

Dewan Pengawas TVRI menonaktifkan 3 direktur TVRI antara lain Direktur Program dan Berita Apni Jaya Putra, Direktur Keuangan Isnan Rahmanto, dan Direktur Umum Tumpak Pasaribu.
Kisruh TVRI
Senin, 16 Mar 2020

Kisruh TVRI

Era kepemimpinan Helmy Yahya dinilai sebagai era terbaik TVRI.
BPK Temukan Masalah di Dewas TVRI: Bagaimana Nasib Helmy Yahya?
Current issue
Minggu, 1 Mar 2020

BPK Temukan Masalah di Dewas TVRI: Bagaimana Nasib Helmy Yahya?

BPK menemukan sejumlah persoalan yang terjadi di TVRI, salah satunya soal Dewas TVRI yang bertindak melebihi kewenangan. Bagaimana nasib Helmy Yahya yang dipecat Dewas?
Komisi I DPR Minta Seleksi Dirut TVRI Dihentikan
Hard news
Selasa, 25 Feb 2020

Komisi I DPR Minta Seleksi Dirut TVRI Dihentikan

Penghentian seleksi Dirut TVRI menyangkut anggaran untuk proses seleksi dan masalah gaji karyawan.
Kejanggalan Pemilihan Dirut Pengganti Helmy, Babak Baru Kisruh TVRI
Current issue
Senin, 24 Feb 2020

Kejanggalan Pemilihan Dirut Pengganti Helmy, Babak Baru Kisruh TVRI

Pemilihan Dirut baru TVRI dinilai janggal karena dilakukan saat proses di DPR masih berlangsung dan berpotensi menimbulkan dualisme.
Pendaftaran Calon Dirut TVRI Pengganti Helmy Yahya Diumumkan
Sosial budaya
Selasa, 4 Feb 2020

Pendaftaran Calon Dirut TVRI Pengganti Helmy Yahya Diumumkan

Dewan Pengawas TVRI mengumumkan pendaftaran pemilihan calon Direktur Utama TVRI pergantian antarwaktu (PAW) 2020-2022 pengganti Helmy Yahya.
Yang Lebih Penting Ketimbang Meributkan 'Jati Diri Bangsa' di TVRI
Current issue
Kamis, 23 Jan 2020

Yang Lebih Penting Ketimbang Meributkan 'Jati Diri Bangsa' di TVRI

Alih-alih memperdebatkan soal logika jati diri bangsa, TVRI didesak untuk kembali sebagai televisi publik.
TVRI Masa Helmy: Liga Inggris & Rebranding Bikin Gagal Bayar Gaji
Hard news
Rabu, 22 Jan 2020

TVRI Masa Helmy: Liga Inggris & Rebranding Bikin Gagal Bayar Gaji

Anggota Dewan Pengawas TVRI, Pamungkas Trishadiatmoko, mengungkapkan TVRI membeli hak siar Liga Inggris selama tiga session multiyears tanpa persetujuan Dewas.
Dewas TVRI: Utang pada 2019 Capai Rp37 Miliar saat Helmy Jadi Dirut
Hard news
Rabu, 22 Jan 2020

Dewas TVRI: Utang pada 2019 Capai Rp37 Miliar saat Helmy Jadi Dirut

Dewas menyebut utang sebesar ini pertama kali terjadi dalam sejarah TVRI.
Dewas TVRI: Setengah Dana Produksi Kuis Siapa Berani ke PT Krakatoa
Hard news
Rabu, 22 Jan 2020

Dewas TVRI: Setengah Dana Produksi Kuis Siapa Berani ke PT Krakatoa

Dana itu belum termasuk penyewaan alat-alat seperti lampu di setiap siarannya mencapai Rp12 juta.
Bagaimana TVRI Bisa Berpotensi Gagal Bayar Seperti Jiwasraya?
Current issue
Rabu, 22 Jan 2020

Bagaimana TVRI Bisa Berpotensi Gagal Bayar Seperti Jiwasraya?

Helmy Yahya dipecat terkait penyiaran Liga Inggris dan Badminton tanpa seizin Dewas TVRI.
Liga Inggris di TVRI Berutang, Dewas Sebut Potensi Mirip Jiwasraya
Hard news
Selasa, 21 Jan 2020

Liga Inggris di TVRI Berutang, Dewas Sebut Potensi Mirip Jiwasraya

Ketua Dewas TVRI Arief Hidayat Thamrin mengatakan salah satu alasan pemecatan Helmy Yahya karena adanya program asing berbiaya besar seperti Liga Inggris dan badminton.
Apa yang Sebenarnya Terjadi dengan TVRI?
Current issue
Sabtu, 18 Jan 2020

Apa yang Sebenarnya Terjadi dengan TVRI?

Helmi Yahya dipecat Dewan Pengawas TVRI. Dia melawan, juga para pekerja.
Karyawan Segel Ruang Dewas TVRI karena Helmy Yahya Dipecat
Hard news
Jumat, 17 Jan 2020

Karyawan Segel Ruang Dewas TVRI karena Helmy Yahya Dipecat

Karyawan melakukan penyegelan ruangan Dewas TVRI sekitar pukul 18.00 WIB dengan menggunakan lakban. Saat itu, tidak ada satu pun anggota Dewas.
Menkominfo Johnny G Plate Sebut Kisruh TVRI Bukan Barang Baru
Hard news
Jumat, 6 Des 2019

Menkominfo Johnny G Plate Sebut Kisruh TVRI Bukan Barang Baru

Johnny G Plate menyebut kisruh yang terjadi antara Direktur Utama TVRI Helmy Yahya dengan Dewan Pengawas TVRI bukan fenomena baru.