Indeks Hitler

Hitler Sudah Lama Mati, tapi Ideologi Ekstremnya Tidak
Mild report
Senin, 26 Des 2022

Hitler Sudah Lama Mati, tapi Ideologi Ekstremnya Tidak

Sebelum upaya kudeta oleh gerakan Reichsbürger, serangan kekerasan dari ekstremis sayap kanan sudah kerap terjadi Jerman.
Jejak Nazi di Film Amerika
Mild report
Rabu, 15 Jun 2022

Jejak Nazi di Film Amerika

Karakter antagonis Nazi mulai disorot di Hollywood menjelang akhir dekade 1930-an. Sejumlah rumah produksi besar dan aktor hebat pernah terlibat.
Serangan Jerman ke Polandia dan Pemberontakan Yahudi di Warsawa
Mild report
Kamis, 8 Okt 2020

Serangan Jerman ke Polandia dan Pemberontakan Yahudi di Warsawa

Pada awal 1943, orang-orang Yahudi mulai melawan Tentara Jerman di Polandia. Tentu saja dengan risiko sangat besar.
Kelahiran Nazi, Hitler, dan Kedai Bir
Mild report
Senin, 24 Feb 2020

Kelahiran Nazi, Hitler, dan Kedai Bir

Di kedai bir, Hitler memupuk modal sosial sebagai calon fasis masa depan. Di tempat itu pula Partai Nazi lahir.
Diketahui Terlibat Makar oleh Hitler, Erwin Rommel Pilih Bunuh Diri
Mild report
Senin, 14 Okt 2019

Diketahui Terlibat Makar oleh Hitler, Erwin Rommel Pilih Bunuh Diri

Jenderal jagoan perang Erwin Rommel akhirnya frustrasi juga. Melihat Jerman akan hancur, dia berusaha meyakinkan Hitler untuk menghentikan perang.
Akhir Tragis Benito Mussolini - Tirto Mozaik
Jumat, 27 Apr 2018

Akhir Tragis Benito Mussolini - Tirto Mozaik

Mengkilat baja.
Sobat fasis mengikat
Berlin dan Roma.
Kisah dan Pertarungan Politik di Balik Jenis Huruf
Mild report
Selasa, 12 Des 2017

Kisah dan Pertarungan Politik di Balik Jenis Huruf

Memilih tipografi alat kampanye secara asal-asalan, Donald Trump malah menang.
Serangan Jerman ke Polandia - Mozaik Tirto
Senin, 9 Okt 2017

Serangan Jerman ke Polandia - Mozaik Tirto

Jerman menyerang Polandia pada 1 September 1939. Tepat sebelum fajar menyingsing, tentara Nazi muncul dari seluruh penjuru Polandia. Di timur lewat Prusia, di wilayah utara yang berbatasan langsung dengan Jerman, di selatan lewat Silesia dan dibantu pasukan Slovakia.

Serangan ini adalah salah satu penanda dimulainya perang dunia II.
Film sebagai Alat Propaganda Rezim Penguasa
Mild report
Selasa, 26 Sept 2017

Film sebagai Alat Propaganda Rezim Penguasa

Di tengah polemik pemutaran ulang film Pengkhianatan G30S/PKI, saatnya memahami film sebagai propaganda rezim.
Turis Cina Ditahan usai Acungkan Tangan ala Nazi di Jerman
Hard news
Minggu, 6 Agt 2017

Turis Cina Ditahan usai Acungkan Tangan ala Nazi di Jerman

Polisi Jerman menahan dua turis Cina, berusia 36 dan 49, setelah mereka terlihat melakukan pose salam Nazi yang ilegal di negara itu.
Usai Jerman Hitler Kalah, Ke Mana Perginya Mantan SS-NAZI?
Mild report
Jumat, 7 Juli 2017

Usai Jerman Hitler Kalah, Ke Mana Perginya Mantan SS-NAZI?

Setelah Jerman kalah, orang-orang yang tergabung dalam SS, organisasi paramiliter utama di bawah Partai Nazi, diburu dan hidup bebas. Di antara yang terkenal ada yang jadi wartawan, penasihat militer, pendaki gunung, bahkan penulis.
Clara Petacci, Kekasih Gelap Mussolini yang Setia
Mild report
Kamis, 27 Apr 2017

Clara Petacci, Kekasih Gelap Mussolini yang Setia

Jika Adolf Hitler punya Eva Braun yang setia mati bersama kekasihnya yang diktator, maka Benito Mussolini di Italia punya Claretta Petacci.
Ketika Hitler Berkampanye Anti-tembakau
Mild report
Senin, 10 Apr 2017

Ketika Hitler Berkampanye Anti-tembakau

Demi melestarikan kemurnian dan superioritas ras Arya, Hitler jadi pembenci rokok dan membiayai berbagai riset tentang hubungan tembakau dengan kesehatan paru-paru.
Kala Yahudi Polandia Dikirim ke Kamp Neraka Belzec
Mild report
Senin, 20 Mar 2017

Kala Yahudi Polandia Dikirim ke Kamp Neraka Belzec

Orang-orang Yahudi Polandia dipindahkan dari hunian mereka ke Kamp Belzec untuk dibunuh di dalam kamar gas.
Potret Holocaust dalam Lukisan
Mild report
Minggu, 13 Nov 2016

Potret Holocaust dalam Lukisan

Januari lalu, German Historical Museum, Berlin menggelar sebuah pameran seni bertajuk "Art From the Holocaust" yang menampilkan 100 lukisan dari 52 seniman Yahudi. Kanselir Jerman menyebut pameran ini sangat penting untuk memperkenalkan sejarah holocaust yang pernah terjadi di masa lalu.