Indeks Devisa Hasil Ekspor

Untung & Rugi Aturan Wajib Parkir Dolar Hasil Ekspor
Ekbis
Senin, 31 Juli 2023

Untung & Rugi Aturan Wajib Parkir Dolar Hasil Ekspor

Pemerintah memperkirakan aturan wajib DHE SDA sebanyak 30 persen mampu mendorong peningkatan cadangan devisa RI hingga 100 miliar dolar AS dalam setahun.
Airlangga: Ketentuan DHE 30% Sumbang Cadev Hingga USD 100 Miliar
Ekbis
Jumat, 28 Juli 2023

Airlangga: Ketentuan DHE 30% Sumbang Cadev Hingga USD 100 Miliar

Aturan wajib Devisa Hasil Ekspor (DHE) Sumber Daya Alam (SDA) mampu mendorong peningkatan cadangan devisa RI hingga 100 miliar dolar AS dalam setahun.
Tidak Hanya RI, Malaysia Sudah Lebih Dulu Terapkan Aturan DHE
Ekbis
Jumat, 28 Juli 2023

Tidak Hanya RI, Malaysia Sudah Lebih Dulu Terapkan Aturan DHE

Negara yang sudah menerapkan aturan wajib devisa hasil ekspor yaitu Malaysia, Thailand, dan Filipina.
Airlangga Pastikan UMKM Tidak Terdampak Aturan DHE
Ekbis
Jumat, 28 Juli 2023

Airlangga Pastikan UMKM Tidak Terdampak Aturan DHE

Pemerintah memastikan para eksportir UMKM tidak akan terdampak dengan aturan yang mewajib menyimpan DHE SDA.
Sri Mulyani Tambah 260 Pos Tarif di Aturan DHE jadi 1.545
Ekbis
Jumat, 28 Juli 2023

Sri Mulyani Tambah 260 Pos Tarif di Aturan DHE jadi 1.545

Menteri Keuangan Sri Mulyani menambah 260 pos tarif baru sektor komoditas yang wajib menyetorkan Devisa Hasil Ekspor (DHE) Sumber Daya Alam (SDA) ke negara.
Eksportir Ogah Simpan Dolar di RI Bakal Kena Sanksi, Apa Saja?
Ekbis
Jumat, 28 Juli 2023

Eksportir Ogah Simpan Dolar di RI Bakal Kena Sanksi, Apa Saja?

Bea dan Cukai akan mengenakan sanksi penangguhan pelayanan ekspor berdasarkan hasil pengawasan yang dilakukan oleh BI dan OJK.
Aturan Baru DHE Bisa Genjot Cadangan Devisa jadi 300 M Dolar AS
Ekbis
Kamis, 27 Juli 2023

Aturan Baru DHE Bisa Genjot Cadangan Devisa jadi 300 M Dolar AS

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 36 2023 yang mewajibkan penempatan Devisa Hasil Ekspor (DHE) di dalam negeri, dapat menambah cadangan devisa (Cadev).
Kemendag Ungkap DHE Wujudkan Indonesia Maju di 2045
Ekbis
Rabu, 21 Jun 2023

Kemendag Ungkap DHE Wujudkan Indonesia Maju di 2045

Kemendag menilai devisa hasil ekspor berperan sebagai pertumbuhan ekonomi tanah air untuk mencapai negara maju di 2025.
Airlangga Akui Kebijakan DHE Menuai Protes
Ekbis
Senin, 8 Mei 2023

Airlangga Akui Kebijakan DHE Menuai Protes

Kebijakan devisa hasil ekspor (DHE) menuai protes dari beberapa pelaku eksportir. Aturan dinilai memberatkan pelaku ekspor.
Bank Indonesia Kantongi 173 Juta Dolar AS Devisa Hasil Ekspor
Ekbis
Minggu, 19 Mar 2023

Bank Indonesia Kantongi 173 Juta Dolar AS Devisa Hasil Ekspor

Bank Indonesia mencatat devisa ekspor 173 juta dolar AS itu berasal dari sembilan nasabah eksportir yang bergerak di sektor pertambangan dan perkebunan.
BI Luncurkan Instrumen Baru Dorong Eksportir Simpan DHE di RI
Ekbis
Kamis, 2 Mar 2023

BI Luncurkan Instrumen Baru Dorong Eksportir Simpan DHE di RI

BI meluncurkan instrumen operasi moneter Term Deposit Valuta Asing Devisa Hasil Ekspor yang berlaku efektif pada 1 Maret 2023, Rabu (1/3/2023) kemarin.
Sri Mulyani Targetkan Aturan DHE Rampung Februari Ini
Rabu, 1 Feb 2023

Sri Mulyani Targetkan Aturan DHE Rampung Februari Ini

"Sri Mulyani Indrawati menargetkan aturan perluasan devisa hasil ekspor (DHE) akan terbit pada Februari ini"
Pemerintah akan Siapkan Insentif untuk Devisa Hasil Ekspor
Ekbis
Kamis, 26 Jan 2023

Pemerintah akan Siapkan Insentif untuk Devisa Hasil Ekspor

Pemerintah akan menyiapkan insentif agar devisa hasil ekspor (DHE) dapat disimpan di dalam negeri.
Airlangga Percepat PP Devisa Hasil Ekspor akan Ditahan 3 Bulan
Ekbis
Rabu, 25 Jan 2023

Airlangga Percepat PP Devisa Hasil Ekspor akan Ditahan 3 Bulan

Menko Airlangga Hartarto segera menyusun aturan soal Devisa Hasil Ekspor (DHE) yang akan ditahan 3 bulan di dalam negeri.
Sri Mulyani Kaji Perubahan Aturan Parkir Devisa Hasil Ekspor
Ekbis
Kamis, 12 Jan 2023

Sri Mulyani Kaji Perubahan Aturan Parkir Devisa Hasil Ekspor

Sri Mulyani Indrawati masih mengkaji soal perubahan cakupan dan jangka waktu penempatan devisa hasil ekspor (DHE) di dalam negeri.
Perbankan Diminta Berikan Bunga Sepesial untuk Eksportir
Ekbis
Jumat, 2 Des 2022

Perbankan Diminta Berikan Bunga Sepesial untuk Eksportir

Airlangga Hartarto meminta perbankan memberikan suku bunga spesial kepada para eksportir yang menempatkan devisa hasil ekspor (DHE) di dalam negeri.
Awal Juni Modal Asing Masuk Rp7 T, BI: Cadangan Devisa Meningkat
Hard news
Jumat, 5 Jun 2020

Awal Juni Modal Asing Masuk Rp7 T, BI: Cadangan Devisa Meningkat

Bank Indonesia mencatat aliran modal asing kembali masuk atau new inflow pada pekan pertama Juni 2020 sebesar Rp7,01 triliun.
Eksportir yang Tak Simpan Devisa di Dalam Negeri akan Didenda 0,5%
Hard news
Jumat, 5 Juli 2019

Eksportir yang Tak Simpan Devisa di Dalam Negeri akan Didenda 0,5%

Pemerintah memberlakukan sanksi denda sebesar 0,5 persen bagi eksportir yang tidak bisa membawa pulang devisa hasil Sumber Daya Alamnya (DHE SDA) ke dalam negeri.
PP Devisa Hasil Ekspor Terbit, Pemerintah Siapkan Beleid Turunan
Hard news
Kamis, 24 Jan 2019

PP Devisa Hasil Ekspor Terbit, Pemerintah Siapkan Beleid Turunan

Pemerintah segera membentuk sejumlah aturan turunan dari PP tentang Devisa Hasil Ekspor. Salah satu aturan turunan itu mengatur sanksi bagi eksportir yang melanggar ketentuan dalam PP itu. 
Cara Pemerintah Paksa Eksportir Bawa Pulang Devisa Hasil Ekspor SDA
Current issue
Rabu, 9 Jan 2019

Cara Pemerintah Paksa Eksportir Bawa Pulang Devisa Hasil Ekspor SDA

Pemerintah akan memberikan sanksi bagi para eksportir yang tidak membawa pulang devisa hasil ekspor sumber daya alam (SDA). Efektifkah?