Indeks Demo Mahasiswa Kendari

Polisi Penembak Mahasiswa Kendari Dituntut 4 Tahun Bui
Hard news
Kamis, 12 Nov 2020

Polisi Penembak Mahasiswa Kendari Dituntut 4 Tahun Bui

Abdul Malik diduga membunuh mahasiswa Universitas Halu Oleo bernama Himawan Randi (21) saat aksi reformasi dikorupsi.
Laode Syarif Bacakan Puisi untuk Mahasiswa yang Tewas di Kendari
Hard news
Kamis, 19 Des 2019

Laode Syarif Bacakan Puisi untuk Mahasiswa yang Tewas di Kendari

Himawan Randi dan Yusuf Qardhawi merupakan dua mahasiswa yang tewas saat aksi reformasi dikorupsi di Kendari.
KPK Namai Dua Ruangan dengan Nama Mahasiswa yang Tewas di Kendari
Hard news
Kamis, 12 Des 2019

KPK Namai Dua Ruangan dengan Nama Mahasiswa yang Tewas di Kendari

Himawan Randi dan Yusuf Qardhawi, dua mahasiswa yang tewas saat demo reformasi dikorupsi di Kendari.
Keluarga Mahasiswa Kendari yang Tewas Ditembak Sambangi KPK
Hard news
Kamis, 12 Des 2019

Keluarga Mahasiswa Kendari yang Tewas Ditembak Sambangi KPK

Keluarga korban mendatangi Jakarta untuk menuntut keadilan atas kematian dua mahasiswa dalam demonstrasi pada 26 September 2019.
Amnesty Desak DPR Panggil Kapolri Usut Tewasnya 2 Mahasiswa Kendari
Hard news
Selasa, 10 Des 2019

Amnesty Desak DPR Panggil Kapolri Usut Tewasnya 2 Mahasiswa Kendari

Amnesty International Indonesia (AII) mendesak Komisi III DPR RI memanggil Kapolri Idham Azis untuk mengusut secara tuntas kematian dua mahasiswa pendemo di Kendari.
Brigadir AM Ditetapkan Sebagai Tersangka Penembak Mahasiswa Kendari
Hard news
Kamis, 7 Nov 2019

Brigadir AM Ditetapkan Sebagai Tersangka Penembak Mahasiswa Kendari

Hasil uji balistik terhadap selongsong peluru, disandingkan dengan enam senjata api yang diduga dibawa oleh enam anggota Polri, ditemukan keidentikkan.
LPSK Lindungi 9 Saksi Kasus Penembakan Mahasiswa Kendari
Hard news
Selasa, 5 Nov 2019

LPSK Lindungi 9 Saksi Kasus Penembakan Mahasiswa Kendari

Dengan telah ditetapkan sejumlah saksi dalam program perlindungan LPSK, Maneger berharap Polri konsisten untuk mengungkap kasus ini.
Komnas HAM Kawal Proses Hukum Enam Personel Polri di Kasus Kendari
Hard news
Selasa, 29 Okt 2019

Komnas HAM Kawal Proses Hukum Enam Personel Polri di Kasus Kendari

Komnas HAM akan memastikan hukuman terhadap enam anggota polisi yang membawa senjata api saat penanganan demonstrasi mahasiswa di Kendari, Sulawesi Tenggara.
Bawa Senpi saat Demo di Kendari, 6 Polisi Jalani Sidang Disiplin
Hard news
Rabu, 16 Okt 2019

Bawa Senpi saat Demo di Kendari, 6 Polisi Jalani Sidang Disiplin

Dua mahasiswa tewas dalam demo yang berujung ricuh di Kendari, salah satunya meninggal dengan luka tembak.
Polisi Dituding Pelaku Penembakan Randi, Polri: Kesaksian Tak Kuat
Hard news
Selasa, 15 Okt 2019

Polisi Dituding Pelaku Penembakan Randi, Polri: Kesaksian Tak Kuat

Polri mengandalkan bukti ilmiah untuk mencari pelaku yang menembak Randi, mahasiswa Universitas Halu Oleo, Kendari.
Kontras: Pelaku Penembakan Mahasiswa Kendari Diduga Polisi
Hard news
Senin, 14 Okt 2019

Kontras: Pelaku Penembakan Mahasiswa Kendari Diduga Polisi

Kontras menyebut penembak mahasiswa di Kendari adalah polisi.
21 Saksi Kematian Randi dan Yusuf Diperiksa, Hasil Masih Nihil
Hard news
Rabu, 9 Okt 2019

21 Saksi Kematian Randi dan Yusuf Diperiksa, Hasil Masih Nihil

21 saksi sudah diperiksa terkait kematian Randi dan Yusuf, mahasiswa Kendari. Tapi hasil masih nihil
Lokataru Desak Polri Profesional Periksa Anggota Tewaskan Mahasiswa
Hard news
Kamis, 3 Okt 2019

Lokataru Desak Polri Profesional Periksa Anggota Tewaskan Mahasiswa

Lokataru mendesak polisi profesional dan tidak menyalahgunakan kekuasaan saat memeriksa 6 personel yang diduga membunuh dua demonstran di Kendari beberapa waktu lalu. 
6 Polisi Diperiksa atas Kasus Pembunuhan 2 Demonstran di Kendari
Hard news
Kamis, 3 Okt 2019

6 Polisi Diperiksa atas Kasus Pembunuhan 2 Demonstran di Kendari

Enam polisi itu diperiksa lantaran membawa senjata api saat pengamanan demo mahasiswa di Kendari.
Penyebab Demo 30 September di Jakarta, Jogja, NTB, Kendari & Riau
Hard news
Senin, 30 Sept 2019

Penyebab Demo 30 September di Jakarta, Jogja, NTB, Kendari & Riau

Penyebab aksi demo hari ini, 30 September yang dilakukan mahasiswa di berbagai kota Indonesia seperti di Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Mataram, Riau, Madura, Semarang, hingga Kendari.
Sekolah Liburkan Siswa di Kendari Agar Tak Ikut Demo Mahasiswa
Hard news
Senin, 30 Sept 2019

Sekolah Liburkan Siswa di Kendari Agar Tak Ikut Demo Mahasiswa

Pihak sekolah di Kendari meliburkan para siswa untuk mencegah terlibat demo mahasiswa dan unjuk rasa.