Menuju konten utama
Sergei Eisenstein

Sergei Eisenstein

Seniman Soviet

Tempat & Tanggal Lahir

Soviet, 22 Januari 1898

Karir

  • Seniman Soviet

Detail Tokoh

Sergei Mikhailovich Eisenstein adalah seniman yang berasal dari Soviet yang dijuluki sebagai Bapak Montase.  Sergei yang berprofesi sebagai sutradara ini telah melahirkan banyak karya film seperti Strike (1925), Ivan the Terrible (1945), Seeds of Freedom (1943) dan masih banyak film yang disutradarainya.

Dalam dunia perfilman, Sergei merupakan pionir teknik montase yang memengaruhi industri perfilman hingga saat ini. Sebelum terjun ke dunia perfilman, Sergei mempelajari arsitektur dan teknik sipil di Institut Teknik Sipil Petrograd di St.Petersburg.

Sergei pernah bergabung dengan Tentara Merah dan meninggalkan bangku kuliahnya. Pada 1920, dia mulai berkenalan dengan Kabuki, teater asal Jepang. Hal itu mendorongnya untuk mempelajari Bahasa Jepang.

Sergei pindah ke Moskow dan belajar di workshop Higher Theatre Directors pimpinan Vsevolod Meyerhold. Dia mempelajari desain panggung dari Liubox Popova. Pada 1925, Sergei memproduksi film pertamanya “Strike” yang mulai mengaplikasikan montase sebagai gaya baru dalam perfilman. Masih di tahun yang sama, dia menelurkan film “The Battleship Potemkin”. Film yang menceritakan awak kapal perang Potemkin di era kekaisaran Tsar tersebut menuai banyak kritik dan pujian di kalangan para kritikus film.

Teknik montase yang digelutinya telah berhasil menggambarkan film-film revolusioner dalam bentuk yang berbeda. Tekniknya tersebut telah melahirkan banyak film. Pada 11 Februari 1948, Sergei Eisenstein meninggal dunia di usia 50 tahun dan namanya dikenal sebagai tokoh dalam perfilman dunia.
Sergei Eisenstein Pionir Montase Asal Soviet Jadi Google Doodle

Tokoh Lainnya

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI
Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan