Menuju konten utama
Oksana Voevodina

Oksana Voevodina

Publik Figur Rusia

Tempat & Tanggal Lahir

1 Januari 1970

Karir

  • Publik Figur Rusia

Detail Tokoh

Oksana Voevodina merupakan Miss Moscow 2015. Perempuan ini memiliki nama Rusia Оксана Воеводина.

Mantan Ratu Rusia ini memenangkan kontes kecantikan ini dengan mengalahkan 32 kontestan lainnya. Ketika mengikuti kontes kecantikan itu perempuan ini masih berumur 22 tahun. Voevodina resmi menjadi ratu Rusia pada 9 Juni 2015.

Voevodina merupakan lulusan Fakultas Bisnis dari Lekhanov Russian University of Economics. Perempuan ini dikabarkan resmi pindah agama menjadi seorang muslim pada 16 April 2018.

Sebagai seorang muslim, Voevodina mengganti namanya menjadi Rihana Oxana Gorbatenko. Hal ini dibuktikan ketika foto-fotonya menggunakan hijab tersebar luas di media sosial Twitter.

Setelah kabar mantan Ratu Russia ini menjadi mualaf, warganet kembali dihebohkan dengan berita pernikahannya dengan seorang Raja Malaysia yang bernama Sultan Muhammad V dari Kelantan.

Pernikahan ini digelar di Rusia tepatnya di Barvikha Concert Hall di Moskow, dengan nuansa perpaduan tradisional Moskow dan Malaysia. Nantinya, Voevodina yang berumur 25 tahun ini akan menjadi Ratu Malaysia dengan gelar Raja Permaisuri Agong.

Mantan ratu kecantikan Moskow yang menikah dengan Raja Malaysia dari Kelantan harus turun takhta, karena sang suami Raja Malaysia yang bernama Sultan Muhammad V memilih untuk mengundurkan diri sebagai Yang Dipertuankan Agong ke-15 pada Minggu, 6 Januari 2019, sebelum masa kekuasaannya berakhir.

Tokoh Lainnya

Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI
Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif