Menuju konten utama
Jung Joon-young

Jung Joon-young

Penyanyi Korea Selatan

Tempat & Tanggal Lahir

Korea Selatan, 21 Februari 1989

Karir

  • Penyanyi Korea Selatan

Detail Tokoh

Jung Joon-young merupakan penyanyi-penulis lagu, radio DJ, pembawa acara, aktor, yang berasal dari Korea Selatan.

Pria kelahiran Korea Selatan, 21 Februari 1989 ini mulai dikenal saat mengikuti ajang pencarian bakat realitas Mnet, Superstar K4 (2012), dimana dia mendapatkan posisi pada peringkat ketiga.

Setelah itu kariernya semakin menanjak, dia menjadi anggota termuda dari acara KBS 2 Days & 1 Night Musim 3, menjadi pembawa acara untuk program radionya sendiri yang berjudul MBC FM's Jung Joon-young's Simsimtapa pada tahun 2014.

Pria ini memulai debut layar lebarnya pertamanya di film “Love Forecast” pada tahun 2015. Di tahun yang sama Joon-young juga menjadi vokalis utama dari band rock Drug Restaurant, yang sebelumnya dikenal sebagai JJY Band dan merilis album pertama pada Mei 2015 yang berjudul “Escape to Hangover".

Pada Maret 2019, namanya menjadi perbincangan warganet bukan karena prestasinya. Namun, karena dia terlibat kasus penyebaran video pornografi bersama Seungri Big Bang dan artis pria lain serta pengusaha kaya lainnya. 

Jung Joon Young pun akhirnya resmi ditetapkan sebagai tersangka dengan tuduhan melanggar Undang-undang tentang Kasus Khusus Kejahatan Kekerasan Seksual, dan lain-lain.

Tokoh Lainnya

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan