Menuju konten utama
Basuki Hariman

Basuki Hariman

Pengusaha Indonesia

Tempat & Tanggal Lahir

1 Januari 1970

Karir

  • Pengusaha Indonesia

Detail Tokoh

Basuki Hariman adalah seorang pengusaha yang bergerak di bidang impor daging. Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Jumat (27/1/2017) telah menetetapkan Hariman sebagai tersangka dalam kasus, suap Hakim Mahkamah Konstitusi (MK), Patrialis Akbar.

Basuki Hariman, mengatakan dirinya tidak pernah memberi uang secara langsung kepada Hakim Mahkamah Konstitusi Patrialis Akbar. Alur uang Rp 2,15 miliar diberikan melalui seorang perantara bernama Kamaludin.


Menurut Basuki Hariman, daging impor yang masuk ke Indonesia terlalu banyak. Ia mengatakan ingin membantu memberi penjelasan kepada seorang hakim anggota uji materi, Patrialis Akbar, bahwa daging impor India dapat merusak peternak lokal.

KPK menyebut Basuki memiliki sekitar 20 perusahaan yang bergerak di bidang impor daging. Kini Basuki telah ditetapkan sebagai tersangka suap terhadap hakim MK Patrialis. Uang suap diberikan terkait judicial review UU Nomor 41 Tahun 2014 tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan.

Tokoh Lainnya

Erick Thohir

Erick Thohir

Menteri Kementrian BUMN
Bambang Soesatyo

Bambang Soesatyo

Anggota Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar
Agus Harimurti Yudhoyono

Agus Harimurti Yudhoyono

Staff TNI Angkatan Darat
Joko Widodo

Joko Widodo

Presiden RI
Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Menteri Kementerian Pertahanan
Ganjar Pranowo

Ganjar Pranowo

Gubernur Provinsi Jawa Tengah
Budi Karya Sumadi

Budi Karya Sumadi

Menteri Perhubungan
Zulkifli Hasan

Zulkifli Hasan

Ketua MPR RI
Sandiaga Salahuddin Uno

Sandiaga Salahuddin Uno

Menteri Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Hidayat Nur Wahid

Hidayat Nur Wahid

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat